Lompat ke isi

Anti-Paus: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Xqbot (bicara | kontrib)
k r2.7.3) (Robot: Mengubah el:Αντίπαπας menjadi el:Αντιπάπας
REX (bicara | kontrib)
k fmt
Baris 11: Baris 11:
==Sejarah==
==Sejarah==
-->
-->
== Daftar Anti-Paus yang Signifikan ==
== Daftar Anti-Paus yang signifikan ==
{| border="2" cellpadding="3" cellspacing="0" style="background: #f9f9f9; border: 1px #aaa solid; border-collapse: collapse; font-size: 90%;"
{| border="2" cellpadding="3" cellspacing="0" style="background: #f9f9f9; border: 1px #aaa solid; border-collapse: collapse; font-size: 90%;"
|- bgcolor=lightgrey
|- bgcolor=lightgrey
Baris 103: Baris 103:
|-
|-
|}
|}



Daftar para Paus dan Anti-Paus di ''[[Annuario Pontificio]]'' tidak memasukkan nama-nama:
Daftar para Paus dan Anti-Paus di ''[[Annuario Pontificio]]'' tidak memasukkan nama-nama:
Baris 116: Baris 115:
* [[Anti-Paus dalam fiksi]]
* [[Anti-Paus dalam fiksi]]


== Sumber dan Referensi ==
== Catatan kaki ==
{{reflist}}
{{reflist}}


=== Sumber lainnya ===
* {{en}} [http://www.newadvent.org/cathen/01582a.htm Catholic Encyclopaedia - artikel Anti-Paus]
* {{en}} [http://www.newadvent.org/cathen/01582a.htm Catholic Encyclopaedia - artikel Anti-Paus]
* {{en}} [http://media.isnet.org/kristen/Ensiklopedia/AntiPope.html The Pope Encyclopaedia - artikel Anti-Paus]
* {{en}} [http://media.isnet.org/kristen/Ensiklopedia/AntiPope.html The Pope Encyclopaedia - artikel Anti-Paus]

Revisi per 1 Maret 2013 13.10

Anti-Paus adalah orang yang menyatakan bahwa ia secara luas telah diterima sebagai Paus yang sah secara hukum, sebagai lawan dari Paus yang diakui oleh Gereja Katolik. Anti-Paus pada umumnya adalah mereka yang didukung oleh cukup banyak kelompok Kardinal. Orang yang menyatakan dirinya sebagai Paus akan tetapi hanya memiliki sedikit pengikut, seperti para Anti-Paus Sedevacantis modern, secara umum tidak dihitung sebagai Anti-Paus (oleh Gereja Katolik Roma), walaupun secara teknis mereka memang adalah anti-paus, dan dengan demikian mereka diabaikan dalam penomoran regnal.

Dalam beberapa kasus, sulit sekali dipastikan siapa Paus yang sah dan siapa Anti-Pausnya.

Dalam daftar Paus resmi Tahta Suci, Annuario Pontificio, di bagian Paus Leo VIII (963-965) tertulis catatan sebagai berikut:

Dalam setiap kasus, jika ditetapkan salah satu adalah Paus, maka yang lain akan dicatat sebagai Anti-Paus, karena klaim dari masing-masing memang faktanya sudah diterima secara umum.

Daftar Anti-Paus yang signifikan

No Nama Nama asli Masa kepausan Catatan
1 Natalius ±200 kemudian berdamai kembali dengan Gereja
2 Hippolitus (santo) 217-235 kemudian berdamai kembali dengan Paus Pontianus
3 Novatianus 251-258
4 Feliks II 355-365
5 Ursinus 366-367
6 Eulalius 418-419
7 Laurensius 498-499; 501-506
8 Dioskorus 530
9 Theodorus (II) 687
10 Paskalis (I) 687
11 Konstantinus II 767-768
12 Filipus 768
13 Yohanes VIII 844
14 Anastasius III Bibliothecarius 855
15 Kristoforus 903-904
16 Bonifasius VII 974; 984-985
17 Yohanes XVI Yohanes Filagatto 997-998
18 Gregorius VI 1012
19 Benediktus X Yohanes Mincius 1058-1059
20 Honorius II Pietro Cadalus 1061-1064
21 Klemens III Guibert of Ravenna 1080; 1084-1100
22 Theodorikus 1100-1101
23 Albertus 1101
24 Silvester IV Maginulf 1105-1111
25 Gregorius VIII Maurice Burdanus 1118-1121
26 Selestinus II Thebaldus Buccapecus 1124
27 Anakletus II Pietro Pierleoni 1130-1138
28 Viktor IV (1138) Gregorio Conti 1138
29 Viktor IV (1159-1164) Ottavio di Montecelio 1159-1164
30 Paskalis III Guido di Crema 1164-1168
31 Kallistus III Giovanni of Struma 1168-1178
32 Innosensius III Lanzo of Sezza 1179-1180
33 Nikolas V Pietro Rainalducci 1328-1330
34 Klemens VII Robert of Geneva 1378-1394 Paus Avignon
35 Benediktus XIII Pedro de Luna 1394-1423 Paus Avignon
36 Aleksander V Pietro Philarghi 1409-1410 Hasil Konsili Pisa
37 Yohanes XXIII Baldassare Cossa 1410-1415 Hasil Konsili Pisa
38 Klemens VIII Gil Sánchez Muñoz 1423-1429 Paus Avignon
39 Benediktus XIV Bernard Garnier 1424-1429 Paus Avignon
40 Benediktus XIV Jean Carrier 1430-1437 Paus Avignon
41 Feliks V Duke Amadeus VIII dari Savoy 5 November 1439-7 April 1449 Hasil Konsili Basel

Daftar para Paus dan Anti-Paus di Annuario Pontificio tidak memasukkan nama-nama:

Dalam beberapa daftar, Paus Silvester III kadang-kadang dicatat sebagai seorang Anti-Paus. Namun demikian, secara resmi buku direktori kepausan Tahta Suci, Annuario Pontificio, mencatatnya sebagai seorang Paus yang sah, bukan Anti-Paus. Sebagaimana dijelaskan mengenai masalah kerancuan di atas, khususnya pada masa pertengahan abad ke-11, tahta kepausan yang didudukinya pada tahun 1045 diasumsikan sebagai sah.

Lihat pula

Catatan kaki

Sumber lainnya

Pranala luar