Namlea, Buru: Perbedaan antara revisi
Mersamjambi (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
Mersamjambi (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 19: | Baris 19: | ||
Wilayah kecamatan Namlea didominasi dataran rendah yang berasosiasi dengan daerah pantai serta perbukitan yang menempati bagian barat laut dengan ketinggian mencapai sekitar 400 meter. Selain itu terdapat juga bukit di bagian selatan dan barat Namlea dengan ketinggian sekitar kurang dari 100 meter. Kondisi perbukitan sebagian besar tidak tertutupi [[vegetasi]] dengan kondisi batuan agak lapuk sehingga di beberapa tempat bisa mengakibatkan [[longsor]]. |
Wilayah kecamatan Namlea didominasi dataran rendah yang berasosiasi dengan daerah pantai serta perbukitan yang menempati bagian barat laut dengan ketinggian mencapai sekitar 400 meter. Selain itu terdapat juga bukit di bagian selatan dan barat Namlea dengan ketinggian sekitar kurang dari 100 meter. Kondisi perbukitan sebagian besar tidak tertutupi [[vegetasi]] dengan kondisi batuan agak lapuk sehingga di beberapa tempat bisa mengakibatkan [[longsor]]. |
||
== Referensi == |
|||
{{reflist}} |
|||
{{Commonscat|Namlea}} |
{{Commonscat|Namlea}} |
Revisi per 28 September 2013 13.16
Namlea | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Maluku |
Kabupaten | Buru |
Pemerintahan | |
• Camat | - |
Populasi | |
• Total | 37,105 (2.010)[1] jiwa |
Kode Kemendagri | 81.04.01 |
Kode BPS | 8104020 |
Desa/kelurahan | 7 |
Namlea[3] adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Buru, Maluku, Indonesia. Kecamatan Namlea merupakan Ibukota Kabupaten Buru terdiri dari 11 desa dan 9 dusun. Luas wilayah Kecamatan Namlea 951,15 Km² secara geografis berbatasan dengan :
- Sebelah Utara : Laut Seram
- Sebelah Selatan : Selat Manipa
- Sebelah Barat : Teluk Kayeli dan Dusun Batu Boy
- Sebelah Timur : Selat Manipa
Jarak masing-masing desa di kecamatan Namlea dengan Ibu Kota kecamatan adalah sebagai berikut Lala 2 Km, Ubung 10 Km, Jikumerasa 17 Km, Waimiting 19 Km, Sawa 20 Km, Waeperang 25 Km, Sanleko 10 Km, Karang Jaya 3 Km.
Wilayah kecamatan Namlea didominasi dataran rendah yang berasosiasi dengan daerah pantai serta perbukitan yang menempati bagian barat laut dengan ketinggian mencapai sekitar 400 meter. Selain itu terdapat juga bukit di bagian selatan dan barat Namlea dengan ketinggian sekitar kurang dari 100 meter. Kondisi perbukitan sebagian besar tidak tertutupi vegetasi dengan kondisi batuan agak lapuk sehingga di beberapa tempat bisa mengakibatkan longsor.