Lompat ke isi

Chlorella: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 3: Baris 3:
| name = Chlorella
| name = Chlorella
| regnum = [[Plant]]ae
| regnum = [[Plant]]ae
| divisio = [[Chlorophyta]]
| divisio = [[Ganggang hijau|Chlorophyta]]
| classis = [[Chlorophyceae]]
| classis = [[Chlorophyceae]]
| ordo = [[chlorococcales]]
| ordo = [[chlorococcales]]
Baris 13: Baris 13:
}}
}}


'''Chlorella''' adalah [[genus]] [[ganggang hijau]] ber[[sel]] tunggal yang hidup di air tawar, [[laut]], dan tempat basah. [[Ganggang]] ini sering digunakan di [[laboratorium]] untuk penyelidikan [[fotosintesis]].
'''Chlorella''' adalah [[genus]] [[ganggang hijau]] ber[[sel]] tunggal yang hidup di air tawar, [[laut]], dan tempat basah. [[Ganggang]] ini memiliki tubuh seperti bola. Di dalam tubuhnya terdapat [[kloroplas]] berbentuk mangkuk. Perkembangbiakannya terjadi secara vegetatif dengan membelah diri. Setiap selnya mampu membelah diri dan menghasilkan empat sel baru yang tidak mempunyai [[flagel]]. Ganggang ini sering digunakan di [[laboratorium]] untuk penyelidikan [[fotosintesis]]. Karena sifatnya yang unik, para ahli berpendapat bahwa Chlorella dapat ikut mengatasi kebutuhan pangan manusia di masa yang akan datang.
<!--
<!--



Revisi per 25 Mei 2007 16.23

Chlorella
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Divisi:
Kelas:
Ordo:
Famili:
Genus:
Chlorella
Spesies

Chlorella adalah genus ganggang hijau bersel tunggal yang hidup di air tawar, laut, dan tempat basah. Ganggang ini memiliki tubuh seperti bola. Di dalam tubuhnya terdapat kloroplas berbentuk mangkuk. Perkembangbiakannya terjadi secara vegetatif dengan membelah diri. Setiap selnya mampu membelah diri dan menghasilkan empat sel baru yang tidak mempunyai flagel. Ganggang ini sering digunakan di laboratorium untuk penyelidikan fotosintesis. Karena sifatnya yang unik, para ahli berpendapat bahwa Chlorella dapat ikut mengatasi kebutuhan pangan manusia di masa yang akan datang.

Rujukan

Belasco, Warren. "Algae Burgers for a Hungry World? The Rise and Fall of Chlorella Cuisine". Technology and Culture, Vol. 38 No. 3, hlm 608-634

Pranala luar