Lompat ke isi

Kepulauan Adolph: Perbedaan antara revisi

Koordinat: 66°19′S 67°11′W / 66.317°S 67.183°W / -66.317; -67.183
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Farras (bicara | kontrib)
baru
 
Farras (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 7: Baris 7:
{{usgs-gazetteer|id=99}}
{{usgs-gazetteer|id=99}}


[[Category:Pulau di Kepulauan Biscoe]]
[[Category:Pulau di Kepulauan Biscoe|Adolph]]


{{Biscoes-geo-stub}}
{{Biscoes-geo-stub}}

Revisi per 5 Agustus 2014 05.25

Kepulauan Adolph (66°19′S 67°11′W / 66.317°S 67.183°W / -66.317; -67.183) adalah sekumpulan pulau dan bebatuan kecil di lepas pantai barat laut Pulau Watkins di Kepulauan Biscoe. Pulau ini dipetakan melalui foto udara oleh Falkland Islands and Dependencies Aerial Survey Expedition (FIDASE) (1956–57). Nama Adolph diberikan oleh United Kingdom Antarctic Place-Names Committee (UK-APC) untuk menghormati Edward F. Adolph, dosen fisiologi Universitas Rochester, 1948–60, yang mempelajari reaksi tubuh manusia terhadap suhu dingin.

Lihat pula

Referensi

 Artikel ini berisi bahan berstatus domain umum dari United States Geological Survey dokumen "Kepulauan Adolph" (konten dari Geographic Names Information System).