Lompat ke isi

Pengalih lapis kedua: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
k kat
Borgx (bicara | kontrib)
k +kat
Baris 3: Baris 3:
{{network-stub}}
{{network-stub}}
[[Kategori:Peralatan telekomunikasi]]
[[Kategori:Peralatan telekomunikasi]]
[[Kategori:Istilah teknologi informasi dalam bahasa Inggris]]

Revisi per 19 Juni 2007 01.12

Layer 2 switch adalah sebuah bentuk switch Ethernet yang melakukan switching terhadap paket dengan melihat alamat fisiknya (MAC address). Switch jenis ini bekerja pada lapisan data-link (atau lapisan kedua) dalam OSI Reference Model. Switch-switch tersebut juga dapat melakukan fungsi sebagai bridge antara segmen-segmen jaringan LAN, karena mereka meneruskan frame Ethernet berdasarkan alamat tujuannya tanpa mengetahui protokol jaringan apa yang digunakan.