Lompat ke isi

Dampak Buruk Pestisida Secara Umum: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Abu-mar (bicara | kontrib)
Abu-mar (bicara | kontrib)
Typo
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
=== Syarat Pestisida ===
Karena pestisida mempunyai efek negatif yang merugikan , maka dalam penggunaan pestisida harus memenuhi kriteria pestisida yang di rekomendasikan . Diantaranya sbb :
Karena pestisida mempunyai efek negatif yang merugikan , maka dalam penggunaan pestisida harus memenuhi kriteria pestisida yang di rekomendasikan . Diantaranya sbb :
* Toksisitas Oral maupun toksisitas Dermal yang rendah .
* Toksisitas Oral maupun toksisitas Dermal yang rendah .

Revisi per 1 Januari 2015 04.57

Syarat Pestisida

Karena pestisida mempunyai efek negatif yang merugikan , maka dalam penggunaan pestisida harus memenuhi kriteria pestisida yang di rekomendasikan . Diantaranya sbb :

  • Toksisitas Oral maupun toksisitas Dermal yang rendah .
  • Tidak Persisten.
  • Tidak Meninggalkan Residu.
  • Tidak Ber-akumulasi.
  • Efektifitas tinggi thd organisma sasaran.
  • Daya selektifitas tinggi.
  • Mempunyai Spektrum yang sempit thd organisme lain.

Dampak Buruk Pestisida Secara Umum

Pestisida yang di gunakan tidak secara bijak akan membawa dampak buruk baik bagi manusia , hewan , maupun lingkungan hidup. Secara garis besar kerugian atau dampak buruk dari penggunaan pestisida yg serampangan akan berakibat :

  • Keracunan bagi pengguna ,baik secara cepat atau lambat.
  • Kebalnya generasi hama yang baru.
  • Meracuni tumbuhan atau organisme inang.
  • Terjadi Resurjensi hama , akibat dari ikut terbunuhnya predator .
  • Munculnya hama sekunder , akibat dari ikut terbunuhnya musuh alami hama sekunder.Atau akibat terbunuhnya hama utama yang menjadi musuh hama sekunder.
  • Mengganggu kehidupan makhluk berguna lain ,misalnya : serangga penyerbuk , predator , patogen , atau parasit .
  • Terjadi pencemaran lingkungan .

Referensi

  • Direktorat perlindungan tanaman , pestisida untuk pertanian dan kehutanan (Jakarta : Koperasi Daya Guna ,Tahun 1996 )
  • Petunjuk penggunaan pestisida / Rini Wudianto . - Cet . 12 - Jakarta : Penebar Swadaya . 2002. ISBN 979-489-054-5