Lompat ke isi

Baik (album): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Sardit (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 16: Baris 16:


'''Baik''' merupakan album [[musik]] keenam karya [[Gigi (band)|Gigi]]. Dirilis pada tahun [[1999]]. Di album ini kembali terjadi perubahan formasi, yaitu keluarnya [[Opet Alatas]] dari grup musik Gigi lalu masuknya kembali [[Thomas Ramdhan]] sebagai bassist. Lagu utamanya di album ini ialah ''Hinakah''. Di tengah ketidakpastian dan kesemrawutan itulah GIGI tetap bertahan dan tetap terus berkarya. Bahkan suasana muthakhir negeri tercinta ini terekspresikan dalam salah satu karya GIGI terbaru yang berjudul ''1999 Menangis''.
'''Baik''' merupakan album [[musik]] keenam karya [[Gigi (band)|Gigi]]. Dirilis pada tahun [[1999]]. Di album ini kembali terjadi perubahan formasi, yaitu keluarnya [[Opet Alatas]] dari grup musik Gigi lalu masuknya kembali [[Thomas Ramdhan]] sebagai bassist. Lagu utamanya di album ini ialah ''Hinakah''. Di tengah ketidakpastian dan kesemrawutan itulah GIGI tetap bertahan dan tetap terus berkarya. Bahkan suasana muthakhir negeri tercinta ini terekspresikan dalam salah satu karya GIGI terbaru yang berjudul ''1999 Menangis''.

Ini adalah album k-6 Gigi yang dirilis tahun 1999. Album ini sekaligus menandai kembalinya Thomas ke dalam grup Gigi setelah sempat keluar tahun 1996. Keluarnya Thomas konon karena Thomas terlibat dengan obat-obatan terlarang. Album yang diberi titel Baik ini mengandalkan lagu Hinakah sebagai single pertama.


== Daftar lagu ==
== Daftar lagu ==

Revisi per 8 April 2015 05.36

Baik
Album studio karya Gigi
Dirilis9 Januari 1999
GenreAlternative Rock, Pop Rock
LabelSony BMG Indonesia
Kronologi Gigi
Kilas Balik
(1998)Kilas Balik1998
Baik
(1999)
The Greatest Hits Live
(2000)The Greatest Hits Live2000

Baik merupakan album musik keenam karya Gigi. Dirilis pada tahun 1999. Di album ini kembali terjadi perubahan formasi, yaitu keluarnya Opet Alatas dari grup musik Gigi lalu masuknya kembali Thomas Ramdhan sebagai bassist. Lagu utamanya di album ini ialah Hinakah. Di tengah ketidakpastian dan kesemrawutan itulah GIGI tetap bertahan dan tetap terus berkarya. Bahkan suasana muthakhir negeri tercinta ini terekspresikan dalam salah satu karya GIGI terbaru yang berjudul 1999 Menangis.

Ini adalah album k-6 Gigi yang dirilis tahun 1999. Album ini sekaligus menandai kembalinya Thomas ke dalam grup Gigi setelah sempat keluar tahun 1996. Keluarnya Thomas konon karena Thomas terlibat dengan obat-obatan terlarang. Album yang diberi titel Baik ini mengandalkan lagu Hinakah sebagai single pertama.

Daftar lagu

  1. Baik
  2. Hinakah?
  3. Tanpamu... Sepi
  4. 1999... Menangis
  5. Sedikit Saja
  6. Kenyataan Kini
  7. Kembali Terjaga
  8. G.A.
  9. Aku

Personil