Lompat ke isi

Dunia (album): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 24: Baris 24:
Berisi 9 buah lagu dengan hits singel lagu yang berjudul ''Janji'' dan ''Nirwana''.
Berisi 9 buah lagu dengan hits singel lagu yang berjudul ''Janji'' dan ''Nirwana''.
Seperti album sebelumnya, Album ini juga dirilis pada tahun yang sama oleh [[Sony Music Entertainment Indonesia]] sebagai album edisi terbatas dan hanya dikhususkan untuk fans resmi Gigi.
Seperti album sebelumnya, Album ini juga dirilis pada tahun yang sama oleh [[Sony Music Entertainment Indonesia]] sebagai album edisi terbatas dan hanya dikhususkan untuk fans resmi Gigi.
Album ini adalah album terakhir Gigi bersama Baron dan dinyatakan telah resmi keluar dari grup ini.
Album ini adalah album terakhir Gigi bersama [[Aria Baron]] dan dinyatakan telah resmi keluar dari grup ini.


"Janji" juga dinobatkan sebagai salah satu dari "150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa" oleh majalah ''[[Rolling Stone]]''.<ref>{{cite journal |title=150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa |edition=56 |work=[[Rolling Stone]] |year=2009 |month=December}}</ref>
"Janji" juga dinobatkan sebagai salah satu dari "150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa" oleh majalah ''[[Rolling Stone]]''.<ref>{{cite journal |title=150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa |edition=56 |work=[[Rolling Stone]] |year=2009 |month=December}}</ref>

Revisi per 9 Mei 2015 22.19

Dunia
Album studio karya Gigi
Dirilis1995
GenreAlternative Rock, Jazz, Pop rock
Durasi30 Menit
LabelAtlantic Record, Sony Music Entertainment Indonesia
ProduserGigi
Kronologi Gigi
Angan
(1994)Angan1994
Dunia
(1995)
3/4
(1996)
Singel dalam album Dunia
  1. "Janji"
  2. "Nirwana"
3/41996

Dunia adalah album musik karya Gigi yang dirilis pada tahun 1995. Berisi 9 buah lagu dengan hits singel lagu yang berjudul Janji dan Nirwana. Seperti album sebelumnya, Album ini juga dirilis pada tahun yang sama oleh Sony Music Entertainment Indonesia sebagai album edisi terbatas dan hanya dikhususkan untuk fans resmi Gigi. Album ini adalah album terakhir Gigi bersama Aria Baron dan dinyatakan telah resmi keluar dari grup ini.

"Janji" juga dinobatkan sebagai salah satu dari "150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa" oleh majalah Rolling Stone.[1]

Daftar lagu

No.JudulDurasi
1."Janji"5:17
2."Hikayat Insani"4:47
3."All For Money"4:43
4."Pesta"5:46
5."Bimbang"4:47
6."Kropos"4:44
7."Dunia"3:52
8."Dewi Impian"4:18
9."Yang Tlah Berlalu (Nirwana)"3:59

Personil

Rujukan

  1. ^ "150 Lagu Indonesia Terbaik Sepanjang Masa". Rolling Stone (edisi ke-56). 2009.