Lompat ke isi

Hangeul: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 23: Baris 23:


{{stub}}
{{stub}}

[[Category:Aksara]]

[[de:Hangul]]
[[de:Hangul]]
[[en:Hangul]]
[[en:Hangul]]

Revisi per 26 November 2004 13.06

Hangul
Nama Korea
Ejaan yang Disempurnakan Hangeul
McCune-Reischauer Han'gŭl
Hangul 한글
Hanja (tidak ada)

Hangul (diucapkan sebagai [han gul]), adalah alfabet asli yang digunakan untuk menulis bahasa Korea (dibandingkan dengan sistem Hanja yang dipinjam dari China).

Meskipun tulisan Hangul terlihat seperti tulisan ideografik (tulisan dalam bentuk 'simbol', misalnya bahasa Cina), Hangul sebenarnya merupakan aksara fonetik. Setiap blok huruf Hangul terdiri dari beberapa dari 24 huruf (jamo)— 14 huruf mati (konsonan) dan 10 huruf hidup (vokal). Secara sejarah, alfabet Hangul sebenarnya masih mempunyai 3 konsonan dan 1 buah huruf vokal.