Lompat ke isi

HTTP 404

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 Maret 2018 10.32 oleh Hidayatsrf (bicara | kontrib) (←Suntingan 116.206.29.45 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 112.215.238.162)

Pesan galat 404 atau Not Found adalah sebuah kode tanggap standar HTTP yang menunjukkan bahwa klien dapat berkomunikasi dengan peladen, namun peladen tidak dapat menemukan hal yang diminta klien. Sebuah galat 404 tidak sama dengan "server not found" atau galat sejenis ketika koneksi ke peladen tujuan tidak dapat dilakukan sama sekali. Sebuah galat 404 menandakan bahwa sumber yang diminta akan tersedia pada masa mendatang.

Lihat pula

  • Kebuntuan tautan
  • Daftar kode status HTTP

Catatan kaki

Pranala luar