Sandie Shaw
Tampilan
Sandie Shaw MBE | |
---|---|
Informasi latar belakang | |
Nama lahir | Sandra Ann Goodrich |
Lahir | 26 Februari 1947 Dagenham, Essex, Inggris |
Genre | pop |
Pekerjaan | Penyanyi, psikoterapis |
Instrumen | Vokal |
Tahun aktif | 1964–2013 |
Label | Pye Records Reprise Records (AS) Palace Records Polydor Records Virgin Records EMI Records |
Situs web | Situs web resmi |
Sandie Shaw, MBE (nama lahir Sandra Ann Goodrich; lahir 26 Februari 1947) adalah seorang penyanyi asal Inggris. Salah satu penyanyi perempuan Inggris paling sukses dari 1960an, lagu tahun 1967 "Puppet on a String" yang dipentaskan olehnya menjadi perwakilan Inggris pertama yang memenangkan Kontes Lagu Eurovision. Setelah berkarier lama dan sukses, Shwa mengumumkan bahwa ia pensiun dari industri musik pada 2013.[1]
Diskografi
- Sandie (1965)
- Me (1965)
- Love Me, Please Love Me (1967)
- The Sandie Shaw Supplement (1968)
- Reviewing the Situation (1969)
- Choose Life (1983)
- Hello Angel (1988)
Referensi
- ^ James Lachno, "Sandie Shaw has retired from music", The Telegraph, 10 April 2013.
Pranala luar
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Sandie Shaw.