Candipuro, Lampung Selatan
Candipuro | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Lampung | ||||
Kabupaten | Lampung Selatan | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Wasidi SE | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode pos | 35356 | ||||
Kode Kemendagri | 18.01.17 | ||||
Kode BPS | 1803101 | ||||
Luas | - km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 14 Desa/Kelurahan | ||||
|
Candipuro adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Lampung Selatan, Lampung, Indonesia. sebuah lokasi strategis aman nyaman tenteram dan sejahtera. Terletak di ujung timur laut kabupaten Lampung Selatan. Sebelah utara berbatasan dengan kecamatan Way Sulan, sebelah timur berbatasan dengan kabupaten Lampung Timur, sebelah barat berbatasan dengan kecamatan Katibung dan sebelah selatan berbatasan dengan kecamatan Sidomulyo dan kecamatan Palas.
Desa/kelurahan
- Candipuro / Titiwangi
- Beringin Kencana
- Rawa Selapan
- Sidoasri
- Way Gelam
- Bumi Jaya
- Banyumas
- Cintamulya
- Trimomukti
- Sinar Pasemah
- Rantau Minyak
- Batuliman Indah
- Sinar Palembang
- Karya Mulya Sari
Keadaan geografi
Keadaan geografisnya mayoritas hamparan lahan pertanian yang subur dan hijau yang akan memanjakan mata anda. Terdapat Fasilitas seperti Fasilitas Kesehatan, Pasar tradisional, Supermarket, Sarana Olah Raga, Tempat Ibadah, Sekolah, Pusat Industri dan Jalan Raya. Candipuro, Lampung Selatan juga menjadi kecamatan yang cukup penting untuk perkenomian kabupaten Lampung Selatan.