Lompat ke isi

Boy with Luv

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 1 April 2022 05.00 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.6)
"Boy with Luv"
Sampul Jepang ganda sisi-A dengan "Lights" (edisi terbatas tipe A)
Singel oleh BTS featuring Halsey
dari album mini Map of the Soul: Persona
Bahasa
  • Korean
  • English
Dirilis12 April 2019 (2019-04-12)
Format
Genre
Durasi3:49
LabelBig Hit
Pencipta
  • Pdogg
  • RM
  • Melanie Fontana
  • Michel "Lindgren" Schulz
  • Bang Si-hyuk (Hitman Bang)
  • Suga
  • Emily Weisband
  • J-Hope
  • Halsey (Ashley Frangipane)
Produser
  • Pdogg
Kronologi singel BTS
"Waste It on Me"
(2018)
"Boy with Luv"
(2019)
"Dream Glow"
(2019)
Video musik
"Boy with Luv" di YouTube

Boy with Luv (Hangul작은 것들을 위한 시; RRJageun geotdeureul wihan si),[A] harafiah Puisi untuk hal-hal kecil[3]) adalah lagu dari boy band asal Korea Selatan BTS yang berduet dengan penyanyi asal Amerika Halsey dari mini album milik BTS Map of the Soul: Persona. Lagu ini dirilis bersamaan dengan mini album mereka pada 12 April 2019, oleh Big Hit Entertainment.[4] Musik video untuk lagu ini juga dirilis pada 12 April 2019, dan menjadi lagu dengan jumlah penonton terbanyak di Youtube, mencapai lebih dari 74 juta penonton dihari pertama dirilis. Pada 24 Juni 2019, Billboard mengumumkan bahwa lagu ini berhasil mendapat sertifikat Platinum dari Asosiasi Industri Rekaman Amerika Serikat.[5]

Pada 3 Juli 2019, Jepang versi dari lagu ini akan dirilis dengan single utamanya yang berjudul Lights.[6]

Dalam lagu ini, BTS bergandingan dengan Halsey, penyanyi Hollywood.

Musik Video

Musik video dari lagu ini dirilis pada tanggal 12 April 2019. Musik video ini berhasil mencatatkan rekor sebagai video dengan jumlah penonton terbanyak dan menjadi video paling disukai di Youtube, mencapai 3 juta like dalam waktu 2 jam dan 74.6 juta penonton dalalwm waktu 24 jam pertama, dengan rata-rata penonton sebanyak 860 tontonan perdetik. Video ini juga menjadi video dengan jumlah penonton tercepat yang mencapai 100 juta kali tontonan di Youtube, hanya dalam waktu 1 hari 10 jam.[7][8] Pada 26 April 2019, Bighit mengeluarkan versi lain dari Boy with Luv, musik video ini diberi judul Army with Luv, ditunjukkan untuk Army (sebutan untuk fanbase BTS), dan terdapat lebih banyak interaksi antara BTS dan Halsey.[9]

Director dari musik video ini adalah Yong-Seok Choi dari Lumpens, dengan Guzza, Jihye Yoon & Hyejeong Park sebagai Assistant Director. Director Photography adalah Hyunwoo Nam dari GDW, Real Lighting oleh Hyunsuk Song dan Director Art adalah JinSil Park & Bona Kim dari MU: E. Assistant Art Team terdiri dari YeMin Ahn, Lee Hyun young, dan GyuHee Kim dari MU: E. Art PD adalah il ho, Techno Crane oleh Haksong Lee dari Service Vision & Show Lighting oleh Seung Keun Ma dari A&T Light. Creatif Visual terdiri dari Kim Sung Hyung, Lee Sun Kyoung, Kim Ga Eun & Lee Hyeri. Performance Directory oleh Son Seungdeuk, Lee Byung-un & Lee Doohwan. Artist Management oleh Kim Shin Gyu, Kim Se Jin, Kim Dae Young, Kim Su Bin, Bang Min Wook, Lee Jung Min, Ahn Da Sol, Park Jun Tae.[10]

Promosi

Cuplikan untuk musik video dirilis pada 7 April 2019, dengan durasi video selama 13 detik.[11] Cuplikan menampilkan Halsey yang bekerja di loket tiket sebelum berjalan keluar dan bertemu BTS yang sedang duduk di sofa.[11] Pada 10 April 2019, cuplikan kedua dirilis, menampilkan BTS dalam versi lebih dekat.[12] Musik video resmi dirilis di Youtube pada 12 April pukul 6 PM KST.[13] Band ini membawakan lagu untuk pertama kalinya pada 13 April 2019, sebagai bintang tamu di Saturday Night Live (membuat mereka menjadi Grup K-pop pertama yang berhasil tampil disana) dan tampil bersama Halsey pada Billboard Music Awards yang diselenggarakan pada 1 Mei 2019. BTS memulai promosi di Korea pada 18 April 2019, di M! Countdown. Mereka membawakan lagu kembali untuk mengguncang Good Morning America's Summer Concert di New York Central Park pada 15 Mei 2019 dengan single mereka tahun 2016, Fire.[14] Pada 21 Mei 2019, mereka menampilkan lagu difinal The Voice's.[15] Pada 30 Mei 2019 mereka juga tampil disemi-final Britain's Got Talent's.[16]

Personil

Credit diadaptasi dari garis catatan di album Map of the Soul: Persona[17]

Pencapaian

Chart

Chart (2019) Peak
position
Argentina (Argentina Hot 100)[41] 21
Australia (ARIA)[42] 10
Austria (Ö3 Austria Top 40)[43] 27
Belgium (Ultratip Flanders)[44] 4
Belgium (Ultratip Wallonia)[45] 17
Brazil (Crowley Charts)[46] 4
Kanada (Canadian Hot 100)[47] 7
Kanada CHR/Top 40 (Billboard)[48] 32
Republik Ceko (Singles Digitál Top 100)[49] 11
El Salvador (Monitor Latino)[50] 13
Estonia (Single Top 40)[51] 4
Euro Digital Songs (Billboard)[52] 12
Finlandia (Suomen virallinen lista)[53] 20
France (SNEP)[54] 114
Jerman (Official German Charts)[55] 47
Greece (IFPI)[56] 5
Hungaria (Single Top 40)[57] 1
Hungaria (Stream Top 40)[58] 6
Ireland (IRMA)[59] 14
Israel (Media Forest)[60] 2
Italy (FIMI)[61] 60
Japan (Billboard Japan Hot 100)[62] 7
Japan Combined Weekly Singles (Oricon)[63] 12
Latvia (Latvijas Radio 5)[64] 2
Malaysia (RIM)[65] 1
Mexico (Monitor Latino)[66] 2
Mexico Airplay (Billboard)[67] 1
Mexico Ingles Airplay (Billboard)[68] 4
Belanda (Single Top 100)[69] 58
New Zealand (Recorded Music NZ)[70] 12
Norway (VG-lista)[71] 24
Polandia (Polish Airplay Top 100)[72] 57
Portugal (AFP)[73] 14
Russia (Tophit)[74] 13
Skotlandia (Official Charts Company)[75] 14
Slowakia (Singles Digitál Top 100)[76] 4
South Korea (K-pop Hot 100)[77] 1
South Korea (Gaon)[78] 1
Spain (PROMUSICAE)[79] 65
Sweden (Sverigetopplistan)[80] 29
Swiss (Schweizer Hitparade)[81] 27
UK Singles (Official Charts Company)[82] 13
US Billboard Hot 100[83] 8
US Mainstream Top 40 (Billboard)[84] 22
US Dance/Mix Show Airplay (Billboard)[85] 39

Sertifikasi

Negara Sertifikasi Penjualan/unit tersertifikasi
Australia (ARIA)[86] Gold 35.000^
Meksiko (AMPROFON)[87] Templat:Certification Table Entry/MexicanAward Templat:Certification Table Entry/Sales/MexicanSales*
Amerika Serikat (RIAA)[88] Platinum 1.000.000double-dagger

^ Jumlah pengiriman menurut sertifikasinya.
double-dagger Jumlah penjualan + pengiriman menurut sertifikasinya.

Sejarah Rilis

Negara Tanggal Format Label Ref.
Various 12 April 2019
[89][90]
United States 16 April 2019 Contemporary hit radio [91]
Italy 26 Mei 2019 Sony [92]

Referensi

  1. ^ Sun, Mi-kyung (April 11, 2019). "방탄소년단, 오늘(12일) 새 앨범 전세계 동시 발표..할시⋅에드시런과 글로벌 협업[공식]" [BTS (12th) new album announced today, worldwide simultaneous release .. Global collaboration with Halsey · Ed Sheeran [Official]]. Osen (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 11, 2019. 
  2. ^ Daly, Rhian (April 12, 2019). "BTS – 'Map Of The Soul: Persona' review". NME. Diakses tanggal June 9, 2019. 
  3. ^ Allie Gemmill (April 24, 2019). "BTS's RM Talked About the Importance of the Korean Title for "Boy With Luv"". 
  4. ^ "#BTS #방탄소년단 <작은 것들을 위한 시 (Boy With Luv) feat. Halsey> Official Teaser 1". April 7, 2019. Diakses tanggal April 8, 2019 – via Twitter. 
  5. ^ "BTS & Halsey's "Boy With Luv" Goes Platinum". Billboard. Diakses tanggal June 24, 2019. 
  6. ^ UMe. "BTS 'Lights/Boy With Luv'". www.prnewswire.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal May 31, 2019. 
  7. ^ Kelley, Caitlin (April 15, 2019). "BTS's 'Boy With Luv' Smashes YouTube's Record For Most Views In 24 Hours". Forbes. Diakses tanggal April 15, 2019. 
  8. ^ "BTS (방탄소년단) '작은 것들을 위한 시 (Boy With Luv) feat. Halsey' Official MV". April 12, 2019. Diakses tanggal April 13, 2019 – via YouTube. 
  9. ^ "BTS (방탄소년단) '작은 것들을 위한 시 (Boy With Luv) feat. Halsey' Official MV ('ARMY With Luv' ver.)". BigHit. April 26, 2019. 
  10. ^ "BTS (방탄소년단) '작은 것들을 위한 시 (Boy With Luv) feat. Halsey' Official MV". ibighit. April 12, 2019. Diakses tanggal April 15, 2019 – via YouTube. 
  11. ^ a b Anwar, Mehak (April 7, 2019). "BTS' "Boy With Luv" Music Video Teaser Featuring Halsey Is Already Blowing ARMYs' Minds". Elite Daily. Diakses tanggal April 8, 2019. 
  12. ^ "BTS are ready for their close-ups in the second Boy With Luv teaser". Metro. 
  13. ^ "ibighit YouTube Stats, Channel Statistics - Socialblade.com". socialblade.com. 
  14. ^ "BTS's "GMA" Performance : Watch". Billboard. 
  15. ^ "BTS Spread Good Vibes During Glowing 'Boy with Luv' Performance on 'The Voice' Finale: Watch". Billboard. Diakses tanggal May 25, 2019. 
  16. ^ "BTS send Army wild with Boy With Luv performance on Britain's Got Talent". Metro (dalam bahasa Inggris). May 30, 2019. Diakses tanggal May 31, 2019. 
  17. ^ Big Hit (2019). Map of the Soul: Persona (liner notes). BTS. South Korea: Big Hit Entertainment. 
  18. ^ Kaufman, Gil (June 19, 2019). "Lil Nas X & Post Malone Lead 2019 Teen Choice Awards Nominations: See the List". Billboard. Diakses tanggal June 21, 2019. 
  19. ^ Kim, Bo-ra (April 19, 2019). "'뮤직뱅크' 방탄소년단, 컴백과 동시에 1위 "우리 아미 감사해"[종합]" ['Music Bank' BTS, first place at the same time as making their comeback... "We are thankful to our ARMYs"]. Osen (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 20, 2019. 
  20. ^ Hwang, Hye-jin (April 26, 2019). "'뮤직뱅크' 방탄소년단 1위→음악방송 5관왕 달성 "아미 사랑해"(종합)" ['Music Bank' BTS #1 → Winning five music awards "I love you, Army." (Comprehensive)]. Newsen (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 29, 2019. 
  21. ^ "'뮤직뱅크' 방탄소년단, 방송 출연 안해도 트와이스 꺾고 1위". Newsen (dalam bahasa Korea). May 3, 2019. Diakses tanggal May 3, 2019. 
  22. ^ "'뮤직뱅크' 방탄소년단, 출연 없이 1위…트와이스 꺾고 정상 [종합]". tvreport.co.kr (dalam bahasa Korea). May 17, 2019. Diakses tanggal May 17, 2019. 
  23. ^ "'뮤직뱅크' 방탄소년단, 위너 꺾고 '작은 것들을 위한 시' 1위 독주". tvdaily.asiae.co.kr (dalam bahasa Korea). May 24, 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-07-07. Diakses tanggal May 24, 2019. 
  24. ^ "[종합]'뮤직뱅크' 방탄소년단, 출연 없이 1위로 18관왕 달성..유노윤호 컴백". pop.heraldcorp.com (dalam bahasa Korea). June 14, 2019. Diakses tanggal June 14, 2019. 
  25. ^ "'뮤뱅' 방탄소년단, 1위+20관왕…레드벨벳·SF9·스키즈·레오 컴백 [종합]". www.xportsnews.com (dalam bahasa Korea). June 21, 2019. Diakses tanggal June 21, 2019. 
  26. ^ Shin, Yeon-kyung (April 20, 2019). "'쇼! 음악중심' 방탄소년단, 컴백 동시에 1위 "아미 덕에 매일 행복해"" ['Show! Music Core' BTS, first place at the same time as their comeback 'happy every day thanks to ARMY']. MK Sports. Diakses tanggal April 20, 2019. 
  27. ^ Noh, Kyu-min (April 27, 2019). "'음악중심' 방탄소년단 1위, 6관왕... "아미 氣 받아서 더 열심히 할 것"" ["Music Center" BTS' No. 1 spot, 6 gold medals... "I'll work harder because of ARMY's energy."]. Ten Asia (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 29, 2019. 
  28. ^ "방탄소년단(BTS) '작은 것들을 위한 시', 뉴이스트·잔나비 꺾고 '음악중심' 1위". theceluv.com (dalam bahasa Korea). May 11, 2019. Diakses tanggal May 11, 2019. 
  29. ^ "방탄소년단, 박효신·트와이스 누르고 '음악중심' 1위...12관왕 대기록". mk.co.kr/star/ (dalam bahasa Korea). May 18, 2019. Diakses tanggal May 18, 2019. 
  30. ^ "'음악중심' 방탄소년단 음방 15관왕 쾌거". mk.co.kr (dalam bahasa Korea). May 25, 2019. Diakses tanggal May 25, 2019. 
  31. ^ "'음악중심' 방탄소년단, 1위 '16관왕'..이하이·CLC 컴백[종합]". star.mt.co.kr (dalam bahasa Korea). June 1, 2019. Diakses tanggal June 1, 2019. 
  32. ^ "'음악중심' 방탄소년단, 출연 없이 1위 '17관왕'..산들·우주소녀 컴백 [종합]". entertain.naver.com (dalam bahasa Korea). June 8, 2019. Diakses tanggal June 8, 2019. 
  33. ^ "'음악중심' 방탄소년단, 적수 없는 1위…벌써 19관왕". star.hankookilbo.com (dalam bahasa Korea). June 15, 2019. Diakses tanggal June 15, 2019. [pranala nonaktif permanen]
  34. ^ "'음악중심' 방탄소년단 21관왕 금자탑..레드벨벳 화려한 컴백[★밤TView]". star.mt.co.kr (dalam bahasa Korea). June 22, 2019. Diakses tanggal June 22, 2019. 
  35. ^ Pyun, Ye-eun (April 24, 2019). "`쇼챔피언` 방탄소년단, 1위 등극…'아미 감사해요, 사랑해요'(종합)" ['Show Champion' BTS Ranked 1st, "Army, thank you." (Comprehensive)]. The Korea Herald (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 29, 2019. 
  36. ^ Jang, Eun-song (April 25, 2019). "'엠카' 방탄소년단, 1위 영광.."아미 너무너무 사랑"[★밤TView]" [‘MCa’ #BTS, the glory of 1st place.. “ARMY, I love you very much”]. Star News (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 29, 2019. 
  37. ^ 4월 마지막 주 인기가요 차트 (dalam bahasa Korean). Seoul Broadcasting System. May 1, 2019. Diakses tanggal May 12, 2019. 
  38. ^ Kim Dong-su (May 12, 2019). "'인기가요' 방탄소년단 '작은 것들을 위한 시', 5월에도 1위 행진". stoo.asiae.co.kr (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal May 12, 2019. 
  39. ^ "'인기가요' 방탄소년단 1위…위너·EXID 컴백[종합]". mk.co.kr (dalam bahasa Korea). May 19, 2019. Diakses tanggal May 19, 2019. 
  40. ^ "Melon Weekly Award". Melon (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 20, 2019. 
  41. ^ "Billboard Argentina Hot 100 - Semana del 5 de Mayo". Billboard Argentina (dalam bahasa Spanish). Diakses tanggal May 2, 2019. 
  42. ^ "Australian-charts.com – BTS feat. Halsey – Boy with Luv". ARIA Top 50 Singles. Diakses tanggal April 20, 2019.
  43. ^ "Austriancharts.at – BTS feat. Halsey – Boy with Luv" (dalam bahasa Jerman). Ö3 Austria Top 40. Diakses tanggal April 25, 2019.
  44. ^ "Ultratop.be – BTS feat. Halsey – Boy with Luv" (dalam bahasa Belanda). Ultratip. Diakses tanggal May 10, 2019.
  45. ^ "Ultratop.be – BTS feat. Halsey – Boy with Luv" (dalam bahasa Prancis). Ultratip. Diakses tanggal May 10, 2019.
  46. ^ "Ranking: 27/05/2019 - 31/05/2019" (dalam bahasa Portuguese). Crowley Broadcast Analysis. Diakses tanggal June 1, 2019. 
  47. ^ "BTS Chart History (Canadian Hot 100)". Billboard. Diakses tanggal April 24, 2019.
  48. ^ "BTS Chart History (Canada CHR/Top 40)". Billboard. Diakses tanggal May 7, 2019.
  49. ^ "ČNS IFPI" (dalam bahasa Ceska). Hitparáda – Digital Top 100 Oficiální. IFPI Republik Ceko. Catatan: Ubah tangga musik ke CZ – SINGLES DIGITAL – TOP 100 dan masukkan 201916 dalam pencarian. Diakses tanggal April 24, 2019.
  50. ^ "El Salvador Top 20 General del 13 al 19 de Mayo, 2019" (dalam bahasa Spanish). Monitor Latino. Diakses tanggal May 20, 2019. 
  51. ^ "EESTI TIPP-40 MUUSIKAS: nublu uus lugu "muusikakool" on tõusnud… number üheks muidugi" (dalam bahasa Estonian). Eesti Ekspress. Diakses tanggal April 23, 2019. 
  52. ^ "BTS Chart History (Euro Digital Song Sales)". Billboard. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  53. ^ "BTS, Halsey: Boy with Luv (feat. Halsey)" (dalam bahasa Finlandia). Musiikkituottajat – IFPI Finlandia. Diakses tanggal April 28, 2019.
  54. ^ "Le Top de la semaine : Top Singles (téléchargement + streaming) – SNEP (Week 16, 2019)" (dalam bahasa French). Syndicat National de l'Édition Phonographique. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-01. Diakses tanggal April 23, 2019. 
  55. ^ "Offiziellecharts.de – BTS feat. Halsey – Boy with Luv". GfK Entertainment Charts. Diakses tanggal April 18, 2019.
  56. ^ "Official IFPI Charts – Digital Singles Chart (International) – Week: 15/2019". IFPI Greece. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 25, 2019. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  57. ^ "Archívum – Slágerlisták – MAHASZ" (dalam bahasa Hungaria). Single (track) Top 40 lista. Magyar Hanglemezkiadók Szövetsége. Diakses tanggal April 26, 2019.
  58. ^ "Archívum – Slágerlisták – MAHASZ" (dalam bahasa Hungaria). Stream Top 40 slágerlista. Magyar Hanglemezkiadók Szövetsége. Diakses tanggal April 26, 2019.
  59. ^ "IRMA – Irish Charts". Irish Recorded Music Association. Diakses tanggal April 20, 2019. 
  60. ^ "מדיה פורסט - לדעת שאתה באוויר". Mediaforest.biz. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-11-05. Diakses tanggal May 29, 2019. 
  61. ^ "Top Singoli – Classifica settimanale WK 16" (dalam bahasa Italian). Federazione Industria Musicale Italiana. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-03-18. Diakses tanggal April 20, 2019. 
  62. ^ "Billboard Japan Hot 100 2019/4/29". Billboard Japan (dalam bahasa Japanese). Diakses tanggal April 24, 2019. 
  63. ^ "Oricon Weekly Combined Singles Chart" (dalam bahasa Japanese). Oricon. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-27. Diakses tanggal May 6, 2019. 
  64. ^ "Latvijas Top 40". Latvijas Radio. May 17, 2019. Diakses tanggal May 25, 2019. 
  65. ^ "Top 20 Most Streamed International & Domestic Singles In Malaysia" (PDF). Recording Industry Association of Malaysia (dalam bahasa English). Recording Industry Association of Malaysia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2020-06-11. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  66. ^ "México Top 20 General del 15 al 21 de abril 2019" (dalam bahasa Spanish). Monitor Latino. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 22, 2019. Diakses tanggal April 23, 2019. 
  67. ^ "Mexico Airplay". Billboard. April 27, 2019. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-05. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  68. ^ "BTS Chart History (Mexico Ingles Airplay)". Billboard. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  69. ^ "Dutchcharts.nl – BTS feat. Halsey – Boy with Luv" (dalam bahasa Belanda). Single Top 100. Diakses tanggal April 19, 2019.
  70. ^ "NZ Top 40 Singles Chart". Recorded Music NZ. April 22, 2019. Diakses tanggal April 19, 2019. 
  71. ^ "VG-lista – Topp 20 Single uke 17, 2019". VG-lista. Diakses tanggal April 27, 2019. 
  72. ^ "Listy bestsellerów, wyróżnienia :: Związek Producentów Audio-Video". Polish Airplay Top 100. Diakses tanggal April 29, 2019.
  73. ^ "Portuguesecharts.com – BTS feat. Halsey – Boy With Luv". AFP Top 100 Singles. Diakses tanggal April 21, 2019.
  74. ^ "Top Radio & YouTube Hits". 14 April 2019. Diakses tanggal April 23, 2019. 
  75. ^ "Official Scottish Singles Sales Chart Top 100". Official Charts Company. Diakses tanggal April 20, 2019.
  76. ^ "ČNS IFPI" (in Slovak). Hitparáda – Singles Digital Top 100 Oficiálna. IFPI Republik Ceko. Catatan: Pilih SINGLES DIGITAL - TOP 100 dan masukkan 201916 dalam pencarian. Diakses tanggal April 24, 2019.
  77. ^ "Kpop Hot 100: April 8–14, 2019". Billboard. Diakses tanggal April 20, 2019. 
  78. ^ "Digital Chart – Week 16 of 2019". Gaon Chart (dalam bahasa Korea). Diakses tanggal April 25, 2019. 
  79. ^ "Top 100 Canciones: Semana 16". Productores de Música de España. Diakses tanggal April 25, 2019. 
  80. ^ "Sverigetopplistan – Sveriges Officiella Topplista". Sverigetopplistan. Diakses tanggal April 18, 2019. 
  81. ^ "Swisscharts.com – BTS feat. Halsey – Boy with Luv". Swiss Singles Chart. Diakses tanggal April 21, 2019.
  82. ^ "Official Singles Chart Top 100". Official Charts Company. Diakses tanggal April 20, 2019.
  83. ^ "BTS Chart History (Hot 100)". Billboard. Diakses tanggal April 23, 2019.
  84. ^ "BTS Chart History (Pop Songs)". Billboard. Diakses tanggal May 7, 2019.
  85. ^ "BTS Chart History (Dance Mix/Show Airplay)". Billboard. Diakses tanggal May 1, 2019.
  86. ^ "ARIA Charts – Accreditations – 2019 Singles". Australian Recording Industry Association. Diakses tanggal July 17, 2019. 
  87. ^ "Certificados Musicales Amprofon". Asociación Mexicana de Productores de Fonogramas y Videogramas. Diakses tanggal September 3, 2019. 
  88. ^ "American single certification – BTS – Boy With Luv (Feat. Halsey)". Recording Industry Association of America. Diakses tanggal June 25, 2019.  If necessary, click Advanced, then click Format, then select Single, then click SEARCH. 
  89. ^ "BTS | Full Official Chart History". Official Charts Company. April 19, 2019. Diakses tanggal April 19, 2019. 
  90. ^ "BTS is a BFD". Hits. April 19, 2019. Diakses tanggal April 20, 2019. 
  91. ^ "Top 40/M Future Releases". All Access Media Group. Diarsipkan dari versi asli tanggal April 8, 2019. Diakses tanggal April 8, 2019. 
  92. ^ http://radiodate.it/radio-date/bts-feat-halsey-boy-with-luv-179172-26-04-2019-radiodate/


Kesalahan pengutipan: Ditemukan tag <ref> untuk kelompok bernama "upper-alpha", tapi tidak ditemukan tag <references group="upper-alpha"/> yang berkaitan