Lompat ke isi

Pengguna:Abiedestar/sandbox

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Jakarta
FISIP UPNVJ
Bendera Fisip UPN Veteran Jakarta dengan warna dasar ungu, dengan logo UPN Veteran Jakarta dan teks Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik dibawahnya



Bendera FISIP UPNVJ[1]

 
Informasi
JenisFakultas
Perguruan Tinggi Negeri
Badan Layanan Umum[2][3]
Didirikan11 November 1994 (1994-11-11)[4]
Program Studi
  • Ilmu Komunikasi
  • 24 November 1994 (1994-11-24)[5]
  • Ilmu Hubungan Internasional
  • 24 November 1994 (1994-11-24)[6]
  • Ilmu Politik
  • 12 Juni 1994 (1994-06-12)[7]
Lembaga induk
UPN Veteran Jakarta
DekanDr. R. Dudy Heryadi, M.Si. (2019-2023)[8]
Wakil Dekan
Daftar
  • Bidang Akademik
  • Dr. Kusumajanti, S.Sos., M.Si.
  • Bidang Keuangan
  • Dr. Ana Kuswanti, M.Si
  • Bidang Kerjasama dan Kemahasiswaan
  • Dr. Asep K. Nashir, S.Ag, M.Si.
Staf akademik
86[9]
Lokasi, ,
KampusUrban:
Kampus Pondok Labu
Gedung Abdulrahman Saleh
Jl. RS. Fatmawati No.1, Cilandak, Jakarta Selatan 12450
WarnaUngu[10] 
Situs webhttps://fisip.upnvj.ac.id/
Informasi Umum FISIP UPN Veteran Jakarta
JenjangS1, S2,
Jalur MasukSNMPTN, SBMPTN, Mandiri
Program Studi

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta atau disingkat FISIP UPNVJ adalah salah satu fakultas yang menjadi bagian dari UPN Veteran Jakarta. FISIP UPNVJ mengelola program pendidikan berjenjang dengan gelar sarjana (S1) dan magister (S2). Saat ini FISIP UPNVJ dipimpin oleh Dr. R. Dudy Heryadi dengan masa bakti 20192023.

Sejarah

Daftar Dekan

Sejak berdirinya hingga sekarang ini, FISIP UPNVJ telah dipimpin oleh tujuh orang dekan, yakni:

  1. (1994‐1998)
  2. (1998‐2002)
  3. (2002‐2006)
  4. (2006‐2010)
  5. (2011‐2015)
  6. Dr. Anter Venus M.A.,Comm. (2015-2019)
  7. Dr. R. Dudy Heryadi (2019-2023)

Jurusan/Program Studi

Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia hingga sekarang menaungi 2 jurusan dengan 3 program studi, yakni:

  1. Jurusan Ilmu Komunikasi
    1. Sarjana/S1 Ilmu Komunikasi
    2. Sarjana/S1 Ilmu Sains Informasi
    3. Magister/S2 Ilmu Komunikasi
  2. Jurusan Ilmu Hubungan Internasional dan Ilmu Politik
    1. Sarjana/S1 Ilmu Hubungan Internasional
    2. Magister/S2 Ilmu Hubungan Internasional
    3. Sarjana/S1 Ilmu Politik
    4. Magister/S2 Ilmu Politik

Akreditasi Program Studi

Jenjang Sarjana (S1)

No Program Studi Nilai Surat Keputusan BAN PT Masa Berlaku
1 Ilmu Komunikasi A 392/SK/BAN-PT/Akred/S/X/2014 s.d. 1 Oktober 2019
2 Ilmu Hubungan Internasional B 237/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/XI/2013 s.d. 22 November 2018
3 Ilmu Politik B 4725/SK/BAN-PT/Akred/S/XII/2017 s.d. 12 Desember 2022
4 Ilmu Sains Informasi N/A N/A N/A

Jenjang Magister (S2)

No Program Studi Nilai Surat Keputusan BAN PT Masa Berlaku
1 Ilmu Komunikasi A 392/SK/BAN-PT/Akred/S/X/2014 s.d. 1 Oktober 2019
2 Ilmu Hubungan Internasional A 237/SK/BAN-PT/Ak-XVI/S/XI/2013 s.d. 22 November 2018
3 Ilmu Politik A 4725/SK/BAN-PT/Akred/S/XII/2017 s.d. 12 Desember 2022

Organisasi dan tata kelola fakultas

  • Dekan
  • Wakil Dekan
  • Senat Fakultas
  • Kepala Jurusan
    • Kepala Program Studi

Unsur penunjang

  • Kepala Laboratorium
  • Gugus Kendali Mutu
  • Tata Usaha Bidang Umum
    • Bidang Keuangan
    • Bidang Akademik dan Kemahasiswaan

Fasilitas

Gedung Mohamad Yamin

  • Ruang Baca/Perpustakaan
  • Laboratorium
    • Laboratorium Diplomasi
    • Laboratorium Multimedia
    • Laboratorium Fotografi
    • Laboratorium Televisi
    • Laboratorium Radio
    • Laboratorium Politik

Gedung Abdulrahman Saleh

  • Ruang Kelas
  • Ruang Dosen
  • Sekretariat Organisasi Kemahasiswaan
  • Kegiatan kemahasiswaan

    Referensi

    1. ^ "Statuta UPNV Jakarta". UPNVJ.ac.id. 22 Desember 2017. Diakses tanggal 18 September 2022. 
    2. ^ "Jadi BLU, UPN Jakarta Siap Menuju Kampus Berstandar Internasional". Diakses tanggal 18 September 2022. 
    3. ^ "Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta". Humas UPN Veteran Jakarta. Direktorat Pembinaan Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum, Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Diakses tanggal 18 September 2022. 
    4. ^ "Tentang". Humas UPN Veteran Jakarta. FISIP UPN Veteran Jakarta. Diakses tanggal 18 September 2022. 
    5. ^ "Profil Program Studi: Ilmu Komunikasi". Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Diakses tanggal 19 September 2022. 
    6. ^ "Profil Program Studi: Ilmu Hubungan Internasional". Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Diakses tanggal 19 September 2022. 
    7. ^ "Profil Program Studi: Ilmu Politik". Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Diakses tanggal 19 September 2022. 
    8. ^ "Dr. R. Dudy Heryadi Terpilih Jadi Dekan FISIP UPNVJ". Humas UPN Veteran Jakarta. FISIP UPN Veteran Jakarta. Diakses tanggal 18 September 2022. 
    9. ^ "Profil Perguruan Tinggi". Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Pangkalan Data Pendidikan Tinggi. Diakses tanggal 18 September 2022. 
    10. ^ "Statuta UPNV Jakarta". UPNVJ.ac.id. 22 Desember 2017. Diakses tanggal 18 September 2022. 

    Tautan luar