Lompat ke isi

Ilyas Bachtiar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 Agustus 2023 16.39 oleh 114.122.180.96 (bicara) (  Biografi tokoh yang masih hidup ini memerlukan lebih banyak catatan kaki untuk pemastian. (Agustus 2023))
Ilyas Bachtiar
Lahir10 Juli 1993 (umur 31)
Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
KebangsaanIndonesia
AlmamaterUniversitas Diponegoro
Pekerjaan
Tahun aktif2014—sekarang
Suami/istri
(m. 2022)
Instagram: ilyasbachtiar10 Modifica els identificadors a Wikidata

Ilyas Bachtiar, S.Si.(lahir 10 Juli 1993) adalah aktor, model, dan penyanyi berkebangsaan Indonesia.[1][2]

Karier

Ilyas memulai kariernya di dunia hiburan dengan menjadi finalis dari ajang Mister Photogenic Indonesia 2014. Pada tahun 2015, Ilyas terjun ke dunia seni peran dengan membintangi film layar lebar perdananya yang berjudul Kembar 5.[3]

Kehidupan pribadi

Pada bulan April 2021, ia menjalin hubungan dengan Hanna Kirana.[4] Hubungan keduanya dipisahkan oleh maut dan harus berakhir setelah Hanna meninggal dunia.[5] Pada tanggal 20 Oktober 2022, Ilyas telah menikah dengan penyanyi dangdut dan aktris Nabila Ellisa setelah berpacaran sejak bulan Juni 2022.[6][7]

Pendidikan

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2015 Kembar 5 Jagad Karya debut
2018 Anak Negeri Megalith
2021 Villa Angker Lembang Kemal

Serial web

Tahun Judul Peran Catatan
2018 Brata Roby Musim 1; Episode 2
2019 Cerita Dokter Cinta Rony
2021 20:21 Ardi

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2018 Menembus Mata Bathin the Series Yagi
2021 Jodoh Wasiat Bapak Babak 2 Tirta Episode 69
Rio Episode 110
Faris Episode 149
Jamal Episode 200
Guntur Episode 231
Dedi Episode 257
2021 Mega Series Suara Hati Istri Arman
Magic Tasbih Wawan
Mega Series Suara Hati: Kayla Season 2 Arman
2022 Panggilan Ilyas

FTV

  • SMS (Sales Mengejar Sales) (2017)
  • The Power Of Emak-Emak (2017)
  • Cinta Lewat Tangga Darurat (2017)
  • Antara Cinta Dan Pizza (2017)
  • Kisah Nyata: Musuh Dalam Selimut (2019)
  • Cowokku Pelor (Nempel Molor) (2019)
  • Mie Ayam Bumbu Sayang (2019) sebagai Juki
  • Kisah Nyata: Pernikahanku Ternyata Diselimuti Rahasia Kelam (2019) sebagai Tomy
  • Kisah Nyata: Istriku Menduakanku Saat Aku Berjuang Demi Sesuap Nasi (2020) sebagai Heru
  • Pintu Berkah: Keikhlasan Kakek Tua Pembuat Nisan Membawanya Ke Tanah Suci (2020) sebagai Toma
  • Suara Hati Istri: Demi Membahagiakan Wanita Lain, Suamiku Menyakiti Istri Sendiri (2020) sebagai Ridwan
  • Suara Hati Istri: Tanpa Kepercayaan, Rumah Tanggaku Seperti Kapal Karam (2020) sebagai Reza
  • Kisah Nyata: Suami Yang Disembunyikan (2021) sebagai Rama
  • Kisah Nyata: Suami Bayangan (2021) sebagai Bagus
  • Kisah Nyata: Siapa Dalang Yang Meluluhlantakkan Pernikahanku? (2021) sebagai Doni
  • Kisah Nyata: Istriku Ratu PHP (2021) sebagai Ammar
  • Kisah Nyata: Ibu Tiriku Sumber Kehancuran Rumah Tanggaku (2021) sebagai Doni
  • Kisah Nyata: Istriku Seorang Wanita Perayu Ulung Suami Orang Lain (2021) sebagai Irfan
  • Kisah Nyata: Rumah Tanggaku Dibangun Layaknya Istana Pasir (2021) sebagai Reno
  • Kisah Nyata: Rahasia Suamiku Membuat Rumah Tanggaku Menjadi Rumah Duka (2021)
  • Kisah Nyata: Suami Yang Berdosa, Aku Yang Terluka (2021) sebagai Andre
  • Suara Hati Istri: Istri Yang Setia Diabaikan, Wanita Penipu Malah Disayang (2021) sebagai Sakti
  • Pintu Berkah : Assisten Makeup Keliling Berhasil Membuka Salon Terbesar Di Kampungnya (2021) Sebagai Dimas
  • Suara Hati Istri: Aku Tidak Akan Membiarkan Suamiku Terjerumus Ke Jalan Yang Salah (2022)
  • Suara Hati Istri: Ancaman Suami Menjadi Makananku Sehari-Hari (2022)
  • Kisah Nyata: Wanita Impian (2022) Sebagai Zainal
  • Kisah Nyata: Aku Mencintai Laki Laki Yang Salah (2022) Sebagai Bagas
  • Suara Hati Istri: Suamiku Mencintai Aku Dan Dia (2022) Sebagai Ridho
  • Suara Hati Istri: Suamiku Pengumbar Aib Istri (2022)
  • Suara Hati Istri: Suami Menikahiku Karena Harta Keluargaku (2022) Sebagai Andi
  • Kisah Nyata: Ada Apa Dengan Suami Dan Gadis Tetanggaku? (2022) Sebagai Feri
  • Kisah Nyata: Apa Kurangnya Aku Sehingga Istriku Mencari Cinta Yang Lain? (2022) Sebagai Fandy
  • Suara Hati Istri Spesial Ramadan: Luka Hati Istri Lebih Perih Dari Luka Lama (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Yang Berkorban, Aku Juga Yang Tersakiti (2022)
  • Suara Hati Istri: Rintihan Istri Yang Dituntut Menjadi Objek Kebanggaan Suami (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Istri Yang Tak Berarti Dalam Pernikahanku Sendiri (2022)

Acara televisi

Model video klip

  • "Antara Cinta Kita Berdua" (2018) — Setia Band
  • "Aku Rindu" (2018) — Evi Masamba
  • "Selamanya Untukmu" (2019) — Paris

Diskografi

Singel

  • "Tatap Terakhirmu" (2021)
  • "Hariku" (2022)
  • "Samawa" — bersama Nabila Ellisa (2022)

Lagu yang ditulis

  • "Rakaat Terakhir" — Nabila Ellisa (2022
  • "Tabayyun Cinta" — Nabila Ellisa (2023)
  • "Kupercaya Allah" — Nabila Ellisa (2023)

Referensi

  1. ^ Mahfud, Al. "Biodata Ilyas Bachtiar Agama, Umur, Pacar, IG, Pasangan Hana Kirana di Sinetron Suara Hati Istri Indosiar". portalkudus.pikiran-rakyat.com. Diakses tanggal 2021-09-28. 
  2. ^ "4 Potret Ilyas Bachtiar, Pemain Kisah Nyata Spesial yang Curi Perhatian". merdeka.com. 2021-07-04. Diakses tanggal 2021-09-28. 
  3. ^ Fimela.com (2015-08-09). "Ilyas Bachtiar Belajar pada Yuki Kato Saat Syuting Film Kembar Li". fimela.com. Diakses tanggal 2021-09-28. 
  4. ^ "5 Potret Kedekatan Ilyas Bachtiar dan Hanna Kirana Pemeran Suara Hati Istri Indosiar". Fimela. Diakses tanggal 4 November 2021. 
  5. ^ "Perjalanan Cinta Hanna Kirana dan Ilyas Bachtiar: Ingin Menikah, Dipisahkan Maut". Suara. Diakses tanggal 4 November 2021. 
  6. ^ "Resmi Pacaran! 7 Potret Romantis Nabila LIDA dan Ilyas Bachtiar - Kompak Pasang Caption 'Love' - Kapanlagi.com". www.kapanlagi.com. Diakses tanggal 2022-10-20. 
  7. ^ JawaPos.com (2022-10-22). "Kenal Beberapa Bulan, Ilyas Bachtiar dan Nabila LIDA Resmi Menikah". JawaPos.com. Diakses tanggal 2022-10-23. 
  8. ^ "Ilyas Bach Aktor Yang Terdampar Di Duri-Riau". Diakses tanggal 2021-09-28. 
  9. ^ "Ilyas Bachtiar". pddikti.kemdikbud.go.id. Diakses tanggal 2021-10-18. 

Pranala luar