Lompat ke isi

Piala Presiden 2024

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Piala Presiden 2024
Piala Presiden
Informasi turnamen
Negara Indonesia
Tanggal penyelenggaraan19 Juli – 4 Agustus 2024
Jumlah peserta8 [1]
Hasil turnamen
JuaraArema FC
Tempat keduaBorneo F.C. Samarinda
Statistik turnamen
Jumlah pertandingan16
Jumlah gol36 (2.25 per pertandingan)
Pencetak gol terbanyakRamadhan Sananta
Charles Lokolingoy
Leo Gaucho
(3 gol)
Pemain terbaikCharles Lokolingoy
2022

Piala Presiden 2024 adalah edisi keenam Piala Presiden yang diselenggarakan oleh PSSI sebagai turnamen pramusim Liga 1. [1] Turnamen ini dijadwalkan berlangsung dari tanggal 19 Juli hingga 4 Agustus 2024.

Babak gugur

Semi-final Final
      
Borneo FC
Persija
Borneo FC
Arema
Arema
Persis

Babak grup

Dua tim teratas masing-masing grup melaju ke babak gugur.

Waktu yang digunakan adalah waktu lokal, Waktu Indonesia Barat (UTC+7).

Grup A

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Borneo FC 2 2 0 0 3 0 +3 6 Babak gugur
2 Persib 2 1 0 1 2 1 +1 3
3 Persis 2 0 1 1 2 4 −2 1
4 PSM 2 0 1 1 2 4 −2 1
Sumber: Piala Presiden
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Head-to-head; 3) Selisih gol; 4) Jumlah memasukkan gol; 5) Akumulasi kartu; 6) Undian.[2]

Grup B

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1 Persija 2 1 1 0 4 3 +1 4 Babak gugur
2 Arema 2 1 1 0 3 2 +1 4
3 Madura United 2 1 0 1 4 4 0 3
4 Bali United 2 0 0 2 2 4 −2 0
Sumber: Piala Presiden
Kriteria penentuan peringkat: 1) Poin; 2) Head-to-head; 3) Selisih gol; 4) Jumlah memasukkan gol; 5) Akumulasi kartu; 6) Undian.[2]

Referensi

  1. ^ a b Bola.com. "Piala Presiden 2024: Daftar 8 Tim Peserta, Format Turnamen, dan Alasan Pemilihan Tim". Diakses tanggal 2024-07-15. 
  2. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama regulation