Lompat ke isi

Gesing, Kismantoro, Wonogiri

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Agustus 2016 18.55 oleh 36.73.51.196 (bicara) (kesalahan penulisan redaksi dari "Desa" menjadi "Kelurahan")
Gesing
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenWonogiri
KecamatanKismantoro
Kodepos
57696
Kode Kemendagri33.12.16.1008 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3312180006 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk-
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 7°53′6″S 111°16′45″E / 7.88500°S 111.27917°E / -7.88500; 111.27917


Gesing adalah sebuah kelurahan di wilayah Kecamatan Kismantoro, Kabupaten Wonogiri, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Di Kelurahan Gesing terdapat 3 Sekolah Dasar Negeri (SDN) dan 1 Madrasah Ibtidaiyah (MI), 1 Madrasah Tsanawiyah (MTs) dan 1 Madrasah Aliyah (MA) Serta 1 Pondok Pesantren (Sunan Gunung Jati). Kelurahan Gesing terbagi menjadi 5 Dukuh diantaranya adalah Gesing, Jambangan, Cingklok, Kembangan dan Tinasat.

Templat:Dukuh-stub