Agrapha
Tampilan
Agrapha (αγραφον; Yunani untuk "tak tertulis"; tunggal agraphon) adalah sabda-sabda Yesus yang tak ditemukan dalam Injil-Injil kanonik. Istilah tersebut dipakai untuk pertama kalinya oleh J.G. Körner, seorang cendekiawan Alkitab Jerman pada 1776.
Contoh
Perjanjian Baru
Kisah Para Rasul 20:35: "ingat perkataan Tuhan Yesus, sebab Ia sendiri telah mengatakan: Adalah lebih berbahagia memberi dari pada menerima."[1]
Referensi
- ^ "Where In O.T. Was Messiah To Be A Nazarene? - Wisconsin Evangelical Lutheran Synod (WELS)". wayback.archive-it.org. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-09-27. Diakses tanggal 2016-11-16.
Pranala luar
- Catholic Encyclopedia: Agrapha: Sayings of Jesus that have come down to us outside the canonical Gospels
- List of agrapha at the Text excavation site
Daftar pustaka
The Catholic Encyclopedia-"Agrapha" - 1907, therefore free of copyright