Lompat ke isi

VKS

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 27 Juli 2013 20.50 oleh CommonsDelinker (bicara | kontrib) (Berkas Vssk.jpg dibuang karena dihapus dari Commons oleh Fastily)
VKS
Jenis Senapan runduk
Negara asal  Rusia
Sejarah produksi
Perancang CKIB SOO
(Central Design Bureau of Sporting and Hunting Weapons)
Tahun 2002
Spesifikasi
Berat 7 kg (total weight)
Panjang 1125 mm (overall length)

Peluru 12,7 x 54 mm
Mekanisme bolt-action
Kecepatan peluru 320-305 m/s
Jarak efektif 600 meter
Amunisi Magazen box isi 5 butir
Alat bidik Bidikan besi dan Bidikan optik

VKS (dikenal juga dengan nama VSSK dan Vykhlop) adalah senapan runduk bullpup berperedam suara buatan Rusia yang menggunakan peluru kaliber 12,7 mm. Senapan ini diperuntukan untuk melumpuhkan sasaran dengan perlengkapan body armor yang kuat atau penembak runduk yang tersembunyi pada jarak efektif 600 meter.

Referensi

Pranala luar

  • VKS
  • Pic 1 Pic 2
    (Photos of what appears to be a different variant of the VKS, or one of the similar competitive weapons of the same or similar development program. One of the differences is the muzzle suppressor, which can be removed and the weapon fired without it.)