Lompat ke isi

Pietro Novelli

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Agustus 2020 09.54 oleh Medelam (bicara | kontrib)

Pietro Novelli
Lahir(1603-03-02)2 Maret 1603
Monreale , Sisilia
Meninggal27 Agustus 1647(1647-08-27) (umur 44)
Palermo, Sisilia
KebangsaanItalia
Dikenal atasMelukis
Gerakan politikBarok
Bunda Maria dari Gunung Karmel bersama (Simon Stock, Angelus dari Yerusalem (berlutut), Mary Magdalene de'Pazzi, Teresa dari Avila).

Pietro Novelli (2 Maret 1603 – 27 Agustus 1647) adalah seorang pelukis Italia pada zaman Barok, yang utamanya aktif di Palermo. Dikenal juga sebagai il Monrealese atau Pietro "Malta" Novelli untuk membedakan dirinya dari ayahnya, Pietro Antonio Novelli. Ia juga dijuluki pada masanya sebagai Raphael dari Sisilia.[1]

Biografi

Ia lahir di Monreale, dan wafat di Palermo.

Referensi