Toleat
Tampilan
Toleat adalah jenis alat musik tiup (Aerophone reed tunggal) dan sebagai alat musik tradisional yang digali dari tradisi masyarakat Pamanukan, Kabupaten Subang. Keberadaan toleat belum banyak dikenal publik. Masyarakat Subang sendiri belum terlalu mengenal toleat karena hanya ada dua orang yang bisa mahir memainkannya yaitu Mang Parman dan Pa Asep Nurbudi (Asep Oboy). Pengenalan kepada masyarakat umum sulit dilakukan karena untuk memainkannya memang tidak mudah.[1]
Rujukan
- ^ Toléat Diarsipkan 2011-02-10 di Wayback Machine. (Diakses tanggal 13 November 2011)