Lompat ke isi

Abjad Tadmur

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 Maret 2019 07.18 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
Prasasti bertuliskan alfabet Tadmur di Musée du Louvre.

Alfabet Tadmur adalah sebuah alfabet Semit pada masa lalu yang dipakai untuk menulis dialek Tadmur dari bahasa Aram. Alfabet tersebut dipakai antara 100 SM dan 300 M di Tadmur, gurun Siria. Inskripsi Tadmur tertua yang masih ada berasal dari tahun 44 SM.[1]

Referensi

  1. ^ "Palmyrenian alphabet". Encyclopædia Britannica.