Kalkulus matriks
Tampilan
Kalkulus |
---|
Dalam matematika kalkulus matriks adalah notasi khusus untuk menghitung kalkulus multivariabel (kalkulus peubah banyak), terutama pada ruang matriks. Pada ruang matriks notasi ini mendefinisikan turunan matriks. Notasi ini cocok untuk memerikan sistem persamaan diferensial, dan mengambil turunan dari fungsi matriks terhadap variabel berbentuk matriks pula. Kalkulus matriks umum digunakan dalam statistika dan rekayasa, sedangkan notasi indeks tensor lebih disukai dalam fisika.
Pranala luar
- (Inggris)Matrix calculus Apendiks dari buku Introduction to Finite Element Methods di University of Colorado at Boulder. Menggunakan definisi Hessian untuk turunan vektor dan matriks.
- (Inggris)Matrix calculus Matrix Reference Manual , Imperial College London.
- (Inggris)Matrix calculus Apendiks untuk to Jon Dattorro, Convex Optimization & Euclidean Distance Geometry. Menggunakan definisi Hessian.
- (Inggris)The Matrix Cookbook, dengan bab turunan. Menggunakan definsi Hessian.