Irfan Jaya
Tampilan
Irfan Jaya ketika memperkuat Timnas Indonesia dalam Kejuaraan AFF 2018 | ||||
Informasi pribadi | ||||
---|---|---|---|---|
Nama lengkap | Irfan Samaling Kumi | |||
Tanggal lahir | 1 Mei 1996 | |||
Tempat lahir | Bantaeng, Indonesia[1] | |||
Tinggi | 162 m (531 ft 6 in) | |||
Posisi bermain | Penyerang sayap | |||
Informasi klub | ||||
Klub saat ini | PSS Sleman | |||
Nomor | 41 | |||
Karier junior | ||||
– | SSB Butta Sinoa | |||
2014 | Tim Sepakbola Porda Bantaeng | |||
2016 | Persiban Bantaeng | |||
– | PSM Makassar U-21 | |||
Karier senior* | ||||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) | |
2017–2021 | Persebaya Surabaya | 71 | (25) | |
2021– | PSS Sleman | |||
Prestasi
| ||||
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 11:59, 19 Juli 2018 (UTC) ‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 23:11, 15 Desember 2017 (UTC) |
Irfan Samaling Kumi[3] atau lebih dikenal dengan nama Irfan Jaya (lahir 1 Mei 1996)[4] adalah pemain sepak bola Indonesia yang bermain untuk klub PSS Slema di Liga 1 sebagai penyerang sayap.[5]
Karier klub
Pada tahun 2017, ia dikontrak selama oleh Persebaya Surabaya. Debutnya di klub ini dimulai pada 20 Juli 2017 dari bangku cadangan saat Persebaya menang 1–0 atas Madiun Putra FC di Stadion Wilis pada pertandingan Liga 2 2017. Ia pindah ke PSS Sleman sebelum turnamen pramusim Piala Menpora 2021.
Penghargaan
Klub
- Tim Sepakbola Porda Bantaeng
- Medali emas Porda Sulsel: 2014
- Persebaya Surabaya
Individual
- Pemain Terbaik Porda Sulsel: 2014[6]
- Top skor Sulsel Super League 2016
- Pemain Terbaik Liga 2: 2017[7]
Referensi
- ^ "Mengenal Pemain Terbaik Liga 2 2017; Irfan Jaya". Diakses tanggal 9 June 2015.
- ^ "Irfan Jaya raih gelar pemain terbaik Liga 2". Merdeka.com. 28 November 2017.
- ^ "Irfan Jaya - Soccer player profile & career statistics - Global Sports Archive". globalsportsarchive.com. Diakses tanggal 2021-09-29.
- ^ "Mengenal Irfan Jaya, Bintang Persebaya" (dalam bahasa Indonesian). bola.com. Diakses tanggal 15 December 2017.
- ^ "Profil Irfan Jaya, dari Tarkam hingga Bawa PSS Peringkat 3 Piala Menpora". KOMPAS.com. 2021-04-24. Diakses tanggal 2021-09-29.
- ^ Djalil, Insan Ikhlas (16 Januari 2018). "Pemain Asal Bantaeng Dipanggil Timnas Asia Games 2018. Inilah Sosoknya!". makassar.tribunnews.com. Diakses tanggal 22 Desember 2021.
- ^ "Irfan Jaya raih gelar pemain terbaik Liga 2". Merdeka.com. 28 November 2017.
Pranala luar
- Profil dan statistik Irfan Jaya di situs web Soccerway.com