Bungah, Gresik
Bungah | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Timur | ||||
Kabupaten | Gresik | ||||
Populasi | |||||
• Total | - jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 35.25.12 | ||||
Kode BPS | 3525120 | ||||
Desa/kelurahan | - | ||||
|
Bungah adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Gresik, provinsi Jawa Timur, Indonesia. terletak antara kecamatan sembayat,sedayu dan dukun. dengan posisi yang berdekatan dengan sungai bengawan solo terkenal dengan produk Peci/Kopyah dan [[Rebana/Terbang. terdapat beberapa pondok pesantren antara lain :AL-ISLAH,QOMARUDDIN,APTQ,ASH-SALAFIYAH,ZAINAL ABIDIN, dan masih ada beberapa lagi.bungah juga memiliki event yang diadakan setiap setahun sekali yaitu "Haul" dimana Even ini untuk memperingati kematian seorang pendiri pondok pesantren di BUNGAH. Pada Event ini banyak para penziarah dimakam sang pendiri PONPES tsb dan juga banyak para pedagang yang berjualan di sepanjang jalan serta terdapat banyak permainan yang banyak di minati oleh penzirah maupun orang yang sengaja mencari hiburan. sehingga sering kali jalan yang menuju bungah di tutup jadi mobil maupun sepeda montor tidak dapat masuk karena saking padatnya oleh pengungjung maupun penziarah yang datang pada saat itu. dan even ini akan di adakan dalam waktu dekat ini yaitu pada tanggal 20-23 Mei 2009. datang dan saksikanlah acara ini ya!