Lompat ke isi

Sulaiman bin Ali

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 22 Juli 2023 15.35 oleh A154 (bicara | kontrib)
Sulaiman bin Ali
Gubernur Abbasiyah di Bashrah
Masa jabatan
750–755
Penguasa monarkiAs-Saffah,
Al-Mansur
Sebelum
Pendahulu
Yazid bin Umar (gubernur Umayyah)
Gubernur Bahrain, Oman,
distrik Tigris, Mihrajanqadhaq
Masa jabatan
750–755
Penguasa monarkiAs-Saffah,
Al-Mansur
Amirul Hajj
Masa jabatan
753
Penguasa monarkiAs-Saffah
Informasi pribadi
MeninggalOktober 759 (umur 59)
Bashrah
Anak
Orang tua
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Sulaiman bin ʿAlī al-Hāsyimī (bahasa Arab: سليمان بن علي الهاشمي) adalah seorang pangeran Abbasiyah awal. Dia menjabat sebagai gubernur Bashrah dari tahun 750 hingga 755.