Lompat ke isi

Taksin

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 14 Mei 2009 05.22 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)
Patung Taksin

HM Raja Taksin yang Agung (bahasa Thai: สมเด็จพระเจ้าตากสินมหาราช listen; Hanzi: 鄭昭; Pinyin: Zhèng Zhāo; Teochew: Dênchao; lahir pada tanggal 17 April 1734 di Ayutthaya.) adalah raja Siam. Ia mulai berkuasa dari tanggal 28 Desember 1768 hingga 6 April 1782. Ia turun dari takhta setelah Raja Taksin dianggap gila dan kudeta menjatuhkannya pada Maret 1782.[1]

Pranala luar

Templat:Link FA

  1. ^ Rough Guides. The Rough Guide to Southeast Asia. Rough Guides. hlm. 823. ISBN 1858285534.