Lompat ke isi

Keuskupan Pittsburgh

Koordinat: 40°26′50.83″N 79°56′59.42″W / 40.4474528°N 79.9498389°W / 40.4474528; -79.9498389
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 10 Agustus 2023 08.48 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Add 1 book for Wikipedia:Pemastian (20230809)) #IABot (v2.0.9.5) (GreenC bot)
Keuskupan Pittsburgh

Dioecesis Pittsburgensis
Katolik
Lokasi
NegaraAmerika Serikat
WilayahAllegheny, Beaver, Butler, Greene, Lawrence, dan Washington
Provinsi Philadelphia
Kantor pusat
111 Boulevard of the Allies
Pittsburgh, PA 15222
Statistik
Luas3.786 sq mi (9.810 km2)
Populasi
- Total
- Katolik
(per 2016)
1.915.363
632,138 (33%)
Paroki188
Informasi
DenominasiKatolik Roma
RitusRitus Latin
Pendirian11 Agustus 1843
KatedralKatedral Santo Paulus
PelindungDikandung Tanpa Noda (primer) dan Santo Paulus Rasul (sekunder)[1]
Kepemimpinan kini
PausFransiskus
UskupDavid Zubik
Uskup Pittsburgh
Uskup agung
Charles J. Chaput
Uskup Agung Philadelphia
AuksilierWilliam J. Waltersheid, Uskup Auksilier
Vikaris jenderal
Lawrence A. DiNardo
EmeritusWilliam J. Winter, Uskup Auksilier Emeritus
Peta
Situs web
www.diopitt.org

Keuskupan Pittsburgh (bahasa Latin: Dioecesis Pittsburgensis) adalah sebuah keuskupan Katolik Roma yang didirikan di Pennsylvania Barat pada 11 Agustus 1843. Keuskupan tersebut meliputi 188 paroki dan 225 gereja di Allegheny, Beaver, Butler, Greene, Lawrence, dan Washington, luas 3,786 mil persegi (9,81 km2) dengan populasi Katolik sejumlah 632,138 pada tahun 2016.[2] Gereja katedral keuskupan tersebut adalah Katedral Santo Paulus. Pada Juli 2018, keuskupan tersebut memiliki 202 imam aktif.[3]

Referensi

  1. ^ Hill, William (June 30, 2008). "Parish eucharistic adoration to highlight Year of St. Paul". Pittsburgh Catholic. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-21. Diakses tanggal October 23, 2017. St. Paul is our secondary patron with Mary, under the title of her Immaculate Conception, being our primary patroness. 
  2. ^ "Diocesan Statistics". [pranala nonaktif permanen]
  3. ^ Smith, Craig (March 1, 2009). "Diocese considers plan to ease shortage of priests". Pittsburgh Tribune-Review. Tribune-Review Publishing Company. Diarsipkan dari versi asli tanggal September 9, 2012. Diakses tanggal March 1, 2009. 

Sumber

Pranala luar

40°26′50.83″N 79°56′59.42″W / 40.4474528°N 79.9498389°W / 40.4474528; -79.9498389