Lompat ke isi

David Fleay

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 6 Juni 2021 16.34 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8)

David Howells Fleay (6 Januari 1907 – 7 Agustus 1993) adalah penyelidik alam Australia yang merupakan pelopor perkembangbiakan spesies terancam di penangkaran, dan merupakan orang pertama yang mengembangbiakan platipus (1943) di penangkaran. Selain itu, ia juga mengembangbiakan Mulgara (1955), Planigale (1958), Taipan (1960), Ninox strenua (1968), Tyto tenebricosa (1969), Goshawk abu-abu (1971), Tyto novaehollandiae (1971), Tyto longimembris (1972), Aquila audax (1977), dan Petaurus australis (1988) di penangkaran.

Pranala luar