Lompat ke isi

Karangmalang, Sragen

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 11 Agustus 2011 05.21 oleh Evremonde (bicara | kontrib)
Karangmalang
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenSragen
Pemerintahan
 • CamatHery Susanto
Populasi
 • Total57,417 jiwa jiwa
Kode Kemendagri33.14.09 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3314090 Edit nilai pada Wikidata
Luas43 km²
Kepadatan1.335 jiwa/km²
Desa/kelurahan8 desa dan 2 kelurahan
Peta
PetaKoordinat: 7°27′20″S 111°1′18″E / 7.45556°S 111.02167°E / -7.45556; 111.02167

Karangmalang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Sragen, Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Kecamatan Karangmalang terdiri dari 10 desa/kelurahan, yaitu: Kedungwaduk, Jurangjero, Saradan, Plosokerep, Guworejo, Puro, Mojorejo, Pelem Gadung, Plumbungan, dan Kroyo.[1]

Rujukan

Pranala luar