Lompat ke isi

Mercedes-AMG

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 23 Oktober 2012 18.40 oleh YFdyh-bot (bicara | kontrib) (r2.7.3) (bot Menambah: ms:Mercedes-AMG)
Mercedes-AMG GmbH
Aufrecht Melcher Großaspach (AMG)
Divisi dari Daimler AG
IndustriIndustri otomotif
DidirikanBurgstall a. d. Murr, Jerman, 1967
PendiriHans Werner Aufrecht
Erhard Melcher
Kantor pusatAffalterbach, Jerman
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Produkmesin berperforma tinggi dan mobil,
Aksesoris otomotif
JasaPenelitian dan pengembangan
PemilikDaimler AG
Karyawan
≈700
IndukMercedes-Benz
Situs webMercedes-AMG.com

Mercedes-AMG GmbH, biasa dikenal sebagai AMG, adalah divisi dari perusahaan otomotif Jerman, Mercedes-Benz. Divisi ini mempunyai spesialisasi di mobil mewah berperforma tinggi.

Semua model AMG mempunyai tampilan yang lebih agresif, performa, pengendalian, dan stabilitas lebih baik daripada model Mercedes biasa. Model-model AMG biasanya adalah model paling mahal dari jajaran mobil Mercedes.[1]

Sejarah

Logo AMG di Mercedes C63 AMG (W204)

AMG didirikan pada tahun 1967 sebagai perusahaan mesin balap dengan nama AMG Motorenbau und Entwicklungsgesellschaft mbH (AMG Engine Production and Development, Ltd.) oleh insinyur Mercedes Hans Werner Aufrecht dan Erhard Melcher di Burgstall an der Murr, dekat Stuttgart. Huruf "AMG" sendiri merupakan singkatan dari Aufrecht, Melcher dan Großaspach.Pada tahun 1976 AMG pindah ke Affalterbach, tapi lokasi pengembangan mesin balap tetap di lokasi lama di Burgstall.

Referensi

  1. ^ Posted by **TIME AGO**. "2008 Mercedes-Benz CL63 AMG and S63 AMG - First Drive Review - Auto Reviews". Car and Driver. Diakses tanggal 2009-12-16. 

Pranala luar