Lompat ke isi

Ibnu Darmawan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Ibnu Darmawan
Berkas:Kasdam IV Diponegoro Ibnu Darmawan.jpg
Kepala Staf Kodam IV/Diponegoro
Lahir16 Juli 1958 (umur 66)
Indonesia Kebumen, Jawa Tengah, Indonesia
Pengabdian Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Lama dinas1983–sekarang
Pangkat Brigadir Jenderal TNI
KesatuanInfanteri
AlmamaterAkmil 1983

Brigadir Jenderal TNI Ibnu Darmawan (lahir 16 Juli 1958) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 3 Agustus 2013 mengemban amanat sebagai Kepala Staf Kodam IV/Diponegoro menggantikan Brigjen TNI Agus Kriswanto.[1]

Ibnu, lulusan Akmil 1983 ini berpengalaman dalam bidang infanteri Baret hijau.[2] Sebelumnya, jenderal bintang satu ini menjabat sebagai Asisten Deputi 2/IV Koordinasi Intelijen Pertahanan Kemenko Polhukam.

Riwayat jabatan

  • Paban III/Biddagri Sintel TNI
  • Komandan Korem 043/Garuda Hitam, Lampung (2010)[3]
  • Wakil Gubernur Akmil (2010)[4]
  • Asisten Deputi 2/IV Koordinasi Intelijen Pertahanan Kemenko Polhukam (2011)[5]
  • Kepala Staf Kodam IV/Diponegoro (2013)

Rujukan

Jabatan militer
Didahului oleh:
Brigjen TNI Agus Kriswanto
Kepala Staf Kodam IV/Diponegoro
22 Agustus 2013 - Sekarang
Diteruskan oleh:
Petahana