Lompat ke isi

Squarespace

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 27 Oktober 2016 10.03 oleh Farras (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Squarespace
URLwww.squarespace.com
Tipesitus web, bisnis komersial, website builder (en) Terjemahkan dan Perusahaan publik Edit nilai pada Wikidata
PendaftaranYa; perlu berlangganan untuk mengakses fitur tertentu
Berdiri sejakJanuari 2004; 20 tahun lalu (2004-01)
Lokasi kantor pusatKota New York Edit nilai pada Wikidata
NegaraAmerika Serikat Edit nilai pada Wikidata
Peringkat AlexaKenaikan 674 (Hingga 10 Oktober 2016)[1]
Facebook: squarespace Twitter: squarespace Edit nilai pada Wikidata

Squarespace adalah perancang situs web terintegrasi sistem manajemen konten berbasis SaaS, platform blog, dan layanan penginangan. Sistem ini memungkinkan pengguna biasa dan perusahaan menciptakan dan mengelola situs web dan blognya sendiri.[2] Layanan ini tersedia dalam bentuk bundel, tidak terpisah. Setiap situs wajib diinang di Squarespace. Pengguna tidak dapat menginang situs Squarespace-nya sendiri.

Sejak diluncurkan tahun 2004, Squarespace telah mempekerjakan lebih dari 500 karyawan[3] di 190 negara. Jutaan pengguna telah memanfaatkan Squarespace untuk membuat situs web.[3]

Referensi

  1. ^ "Squarespace.com Site Info". Diakses tanggal October 10, 2016. 
  2. ^ Squarespace 6 For Dummies. John Wiley & Sons. 2013. ISBN 978-1-118-57543-7.  360 pages.
  3. ^ a b "About Squarespace". Squarespace. Diakses tanggal February 12, 2015. 

Bacaan lanjutan

Pranala luar