Lompat ke isi

Sarjana Kedokteran Hewan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Sarjana Kedokteran Hewan (S.K.H) adalah gelar sarjana di bidang kedokteran hewan. Gelar ini diberikan kepada mahasiswa fakultas kedokteran hewan tingkat strata 1 (S-1) pada suatu perguruan tinggi yang telah menyelesaikan pendidikannya pada program studi/jurusan:

Dalam program akademik internasional, Sarjana Kedokteran Hewan setara dengan Bachelor of Veterinary Science (BVSc atau BVSC)

Perguruan tinggi di Indonesia yang memberikan gelar Sarjana Kedokteran Hewan adalah:

  • Universitas Gadjah Mada,Yogyakarta, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Institut Pertanian Bogor,Bogor, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Airlangga,Surabaya, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Syah Kuala,Banda Aceh, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Udayana,Denpasar, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Nusa Tenggara Barat, Mataram, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Nusa Cendana, Kupang,melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Hasanuddin, Makassar,melalui Fakultas Kedokteran dan Ilmu2 Kesehatan,Program Studi
 Kedokteran Hewan 
  • Universitas Padjajaran, Bandung, melalui Fakultas Kedokteran Hewan
  • Universitas Wijaya Kusuma, Surabaya, melalui Fakultas Kedokteran Hewan