Lompat ke isi

Waifu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Cosplayer berkostum sebagai tempat sampah pada Anime Expo 2016 dengan waifu Chitoge Kirisake dari Nisekoi.
Dakimakura zu Garakowa: Restore the World

Waifu adalah sebuah karakter fiksi perempuan yang memiliki hubungan khusus atau basis penggemar. Karakter-karakter tersebut seringkali merupakan bagian dari anime, manga atau permainan video Jepang. Terkadang, karakter-karakter tersebut juga digambarkan pada guling khusus (disebut guling waifu atau dakimakura) atau barang lain.[1][2]

Referensi

  1. ^ "Why Adults Fall In Love With (And Spend Big Money On) Cartoon Characters - Forbes". 2015-06-21. Diakses tanggal 2017-10-29. 
  2. ^ "Japan has taken hologram girlfriends to the next level" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-10-29.