Lompat ke isi

Gadis Sampul 1996

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Februari 2022 02.21 oleh Hwangboy (bicara | kontrib)
Gadis Sampul 1996
Pembawa acaraTaufik Savalas
PemenangDiandra Paramita Sastrowardoyo
(Jakarta)
Pemenang FavoritAnindhita Sriayu W Dasuki
(Jakarta)
Penghargaan khususPemenang Favorit

Gadis Sampul 1996 adalah kontes remaja wanita Gadis Sampul yang diselenggarakan kesepuluh kalinya oleh majalah GADIS, yang bertujuan untuk mencari wajah-wajah baru yang akan menghiasi sampul majalah GADIS. Diikuti oleh 14 peserta dan dijuarai oleh Diandra Paramita Sastrowardoyo dari Jakarta.

Pembawa acara

Pengisi acara

Hasil

Utama
Gelar Kontestan
Gadis Sampul 1996 Jakarta - Diandra Paramita Sastrowardoyo
Juara 2 Depok - Mentari Mayangsari
Juara 3 Jakarta - Jane Allan
Penghargaan khusus
Gelar Kontestan
Pemenang Favorit Jakarta - Anindhita Sriayu W Dasuki

Peserta

14 peserta tampil sebagai finalis pada tahun ini:

Peserta Kota asal Usia
Amanda Dwi Adistya Jakarta 13
Anindhita Sriayu Jakarta 15
Astrid Meilani Bandung 17
Dewi Suzana Nuswar Bengkulu 15
Diandra Paramita Sastrowardoyo Jakarta 14
Dianti Irawati Jakarta 15
Ina Ratna Intania Kuningan 13
Jane Allan Jakarta 14
Mentari Mayangsari Depok 14
Melvy Noviza Jakarta 14
Mirna Firuskhan Pontianak 17
Pocut Israita Medan 16
Senny Novianty Bandung 15
Tinekke Yulia Mahubessy Jakarta 16

Trivia

Pranala luar