Garis Euler
Tampilan
Dalam geometri, garis Euler adalah suatu garis yang ditentukan dari sebarang segitiga yang tidak sama sisi. Garis ini merupakan garis pusat segitiga, dan garis ini melalui beberapa titik-titik penting seperti titik tinggi, titik pusat lingkaran luar, titik pusat, titik Exeter, dan titik pusat dari lingkaran sembilan titik segitiga.[1] Garis ini dinamai dari seorang matematikawan bernama Leonhard Euler.
Konsep garis Euler segitiga memperluas ke garis Euler dari bangun lainnya, seperti segi empat dan bangun empat (tetrahedron).
Pranala luar
- An interactive applet showing several triangle centers that lies on the Euler line.
- "Euler Line" dan "Non-Euclidean Triangle Continuum" di Wolfram Demonstrations Project
- Nine-point conic and Euler line generalization, A further Euler line generalization, and The quasi-Euler line of a quadrilateral and a hexagon at Dynamic Geometry Sketches
- Bogomolny, Alexander, "Altitudes and the Euler Line" and "Euler Line and 9-Point Circle", Cut-the-Knot
- Kimberling, Clark, "Triangle centers on the Euler line", Triangle Centers
- Diarsip di Ghostarchive dan Wayback Machine: Stankova, Zvezdelina (1 Februari 2016), "Triangles have a Magic Highway", Numberphile, YouTube
- (Inggris) Weisstein, Eric W. "Euler Line". MathWorld.
- ^ Kimberling, Clark (1998). "Triangle centers and central triangles". Congressus Numerantium. 129: i–xxv, 1–295.