Komando Distrik Militer 0702
Komando Distrik Militer 0702/Purbalingga | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Aliansi | Korem 071/Wijayakusuma |
Cabang | TNI Angkatan Darat |
Tipe unit | Komando Distrik Militer |
Bagian dari | Kodam IV/Diponegoro |
Komando Distrik Militer 0702/Purbalingga merupakan satuan teritorial yang berada dibawah komando Korem 071/Wijayakusuma. Kodim 0702/Purbalingga memiliki wilayah teritorial yang meliputi Kabupaten Purbalingga. Markas Kodim 0702/Purbalingga berada di Jalan Letjen. S. Parman, Kelurahan Bancar, Kecamatan Purbalingga, Kabupaten Purbalingga.
Koramil & Posramil
KORAMIL
- 1. Koramil 01/Purbalingga.
- 2. Koramil 02/Kaligondang.
3. Koramil 03/Kalimanah. 4. Koramil 04/Kutasari. 5. Koramil 05/Bukateja. 6. Koramil 06/Kemangkon. 7. Koramil 07/Kejobong. 8. Koramil 08/Bobotsari. 9. Koramil 09/Karangreja. 10. Koramil 10/Mrebet. 11. Koramil 11/Karangmoncol. 12. Koramil 12/Karanganyar. 13. Koramil 13/Rembang.
POSRAMIL
1. Posramil Padamara (Koramil 03/Kalimanah). 2. Posramil Bojongsari (Koramil 04/Kutasari) 3. Posramil Pengadegan (Koramil 07/Kejobong) 4. Posramil Karangjambu (Koramil 09/Karangreja) 5. Posramil Kertanegara (Koramil 12/Karanganyar)
Komandan
DANDIM 0702/PURBALINGGA DARI MASA KE MASA :
- Letkol Inf Kisworo (1969-1971)
- Letkol Inf Suparma (1974-1977)
- Letkol Inf Toto Utama (1986-1987)
- Letkol Inf Sjarifuddin Ihsan (1987-1992)
- Letkol Inf Pudjianto (1995-1997)
- Letkol Inf A.Mukdjizat (1997-1999)
- Letkol Inf Priyo Patmonoyogo (1999-2001) ⭐
- Letkol Inf Putut Sudarsono (2001-2003) ⭐
- Letkol Inf Agus Yuniarto (2003-2004) ⭐
- Letkol Inf Sugeng Priyanto (2004-2006)
- Letkol Arh Subagio Irianto (2006-2008)
- Letkol Inf Dwi Kuryanto (2008—2010)
- Letkol Arm Jati Bambang Priyambodo, S.IP (2010—2013) ⭐
- Letkol Inf Agustinus Sinaga (2013—2015)
- Letkol Kav Dedi Safrudin (2015—2017)
- Letkol Inf Andy Bagus Dian Arika, S.IP (2017—2019)
- Letkol Inf Yudi Novrizal S.Ip. (2019—2020)
- Letkol Inf Decky Zulhas, S.H., M.Han (2020—2021)
- Letkol Inf Dipo Sabungan Lumban Gaol[1] (2021—Sekarang)
Referensi
- ^ "Danrem 071/ Wijayakusuma Pimpin Sertijab Dandim 0702/Purbalingga dan Penyerahan Jabatan Kasiterrem 071/Wijayakusuma". OKEBUNG.COM. 2021-12-15. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-06-22. Diakses tanggal 2022-06-22.