Lompat ke isi

Ratu Adil (seri web)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 29 Februari 2024 06.57 oleh WillsonEP09 (bicara | kontrib) (+ cast)

Ratu Adil
Genre
Skenario
  • Upi
  • Tommy Dewo
  • Venerdi Handoyo
Cerita
Sutradara
  • Tommy Dewo
  • Ginanti Rona
Pemeran
Penata musikJoseph S. Djafar
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode2
Produksi
Produser eksekutif
  • Sutanto Hartono
  • Mark Francis
Produser
  • Wicky V. Olindo
  • Timo Tjahjanto
SinematografiAmalia T. S., ICS
Penyunting
  • Kelvin Nugroho
  • Iska Sutardi
-->
Pengaturan kameraMulti-kamera
Durasi±45 menit
Rumah produksiFrontier Pictures
Rilis asli
JaringanVidio
Rilis29 Februari 2024 (2024-02-29) –
sekarang

Ratu Adil adalah serial web Indonesia produksi Frontier Pictures yang ditayangkan perdana 29 Februari 2024 di Vidio.[1] Serial ini disutradarai oleh Tommy Dewo serta Ginanti Rona dan dibintangi oleh Dian Sastrowardoyo, Hana Malasan, dan Andri Mashadi.[2] Episode baru serial ini tayang setiap Kamis pukul 07.00 WIB.

Sinopsis

Lasja mendapati suami dan ayahnya terlibat dalam konflik bisnis mafia. Ia bertekad melindungi keluarganya meski harus kembali mengangkat pistolnya.

Pemeran

Referensi

  1. ^ Nugroho, Dhimas Wahyu (27 Februari 2024). "Demi Selamatkan Keluarga Dari Kejamnya Mafia, Dian Sastrowardoyo Bakal Baku Tembak di RATU ADIL". KapanLagi.com. Diakses tanggal 29 Februari 2024. 
  2. ^ Fakka, Muhammad Alvian (27 Februari 2024). "Sinopsis Ratu Adil, Serial Terbaru Dibintangi Dian Sastrowardoyo, Tayang Mulai 29 Februari 2024". Tribunnews.com. Diakses tanggal 29 Februari 2024. 

Pranala luar