Lompat ke isi

Bhobdhama Hansa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Bhobdhama Hansa atau Java (lahir 28 September 2005) adalah pemeran asal Thailand. Ia berada di bawah naungan GMMTV. Ia memulai debut aktingnya sebagai pemeran pendukung, lewat serial A Boss and A Babe (2023). Setelah itu, ia juga ikut serta dalam serial Midnight Museum (2023). Ia menempuh pendidikan di sekolah khusus laki-laki, Saint Gabriel's College.ini.[1]

Referensi