Lompat ke isi

Faith, Love, Forgiveness

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 Agustus 2012 08.23 oleh Nooviiaan (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Album infobox| Name = Faith, Love, Forgiveness | Type = Album | Artist = Mutya Lorenza | Cover = Mutyalorenza.jpg | Background...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Faith, Love, Forgiveness
Album studio karya Mutya Lorenza
Dirilis2012
Genrepop, easy listening
LabelPT. Im Gone Entertainment
ProduserMutya Lorenza
Kronologi Mutya Lorenza
-String Module Error: Match not foundString Module Error: Match not found Faith, Love, Forgiveness (2012) -String Module Error: Match not foundString Module Error: Match not found

Faith, Love, Forgiveness merupakan sebuah album musik perdana milik Mutya Lorenza. Hits singlenya adalah "Tebar Peosona". Empat lagu dalam album ini, yaitu "I Don't Need You Here No More", "Kembali Padaku", "Melepaskanmu Pergi", dan "Can You See" merupakan ciptaan Mutya sendiri.

Album ini direkam di label yang didirikan sendiri oleh Mutya yakni PT. Im Gone Entertainment.

Daftar lagu

  1. Tebar Pesona
  2. I Don’t Need You Here No More
  3. Kemana Kau Pergi
  4. Ingin Kumiliki
  5. Mencintaimu Lebih Dari hidupku
  6. Bosan
  7. Kembali Padaku
  8. Melepaskanmu Pergi
  9. Kau Terlalu
  10. Can You See