Lompat ke isi

Jurnalisme teknologi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 30 April 2013 15.34 oleh Addbot (bicara | kontrib) (Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:q2155573)

Jurnalisme teknologi adalah penggunaan seni pelaporan untuk menyampaikan informasi, tinjauan dan ulasan tentang teknologi kepada masyarakat umum baik melalui media elektronik maupun media cetak. Contohnya adalah sebagai berikut: Tech News Today, Techatron, thinkdigit, PCWorld, CNET, SlashGear, Engadget, The Verge, Gizmodo