Lompat ke isi

Faruk Tripoli

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Faruk Tripoli
Lahir10 Februari 1957 (umur 67)
Indonesia Banjarmasin, Kalimantan Selatan
KebangsaanIndonesia Indonesia
PekerjaanPengajar
Dikenal atasAhli budaya

Prof. Dr. Faruk Tripoli, S.U. (lahir 10 Februari 1957) adalah pakar di bidang ilmu budaya serta guru besar Universitas Gadjah Mada. Ia merupakan pengajar Fakultas Ilmu Budaya yang secara resmi mendapatkan persetujuan dari Mendiknas sebagai professor pada 1 Juni 2008.[1]

Rujukan

  1. ^ Upacara untuk "Profesor Nyinyir" - indonesiaartnews.or.id. Diakses 31 Januari 2014.

Pranala Luar