Lompat ke isi

Yasonna Laoly

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Yasonna Hamonangan Laoly adalah salah seorang putra Nias yang duduk di kursi DPR RI periode 2004 – 2009 dari PDI-P. Ia berlatar belakang sebagai aktivis organisasi, akademisi, intelektual dan pimpinan di perguruan tinggi. Gelar Doktornya di bidang hukum diperolehnya dari North Carolina State University, Amerika Serikat, pada tahun 1994.

Profil

DR. YASONNA HAMONANGAN LAOLY, SH, M.Sc TTL : SORKAM, SUMATERA UTARA 27 MEI 1953
Domisili: MEDAN
Pendidikan Terakhir: S2
AGAMA : KATOLIK

Pendidikan

# SR Katolik Sibolga 1959-1965 # SMPN Sibolga 1961968 # SMA Katholik Sibolga 1968-1972 # Fak. Hukum USU S1 Tamat 1978 # Virginia Commonwealth University 1986 # Nort Carolina University 1994 # Internship in Higher Education Administration Roanoke College, Salem Virginia, USA 1983-1984

Riwayat Organisasi

# Wakil Ketua PDIP sumut 2000-2008) # Wakil Bendahara KNPI Medan # Ketum Kesatuan Mahasiswa Nias

# Ka. Badiklatda PDI-P Sumut 2002-2005 # Waka. DPD PDI-P Sumut 2000-2005 # Sekertaris BKG PGI Sumut Aceh # Ketua Umum Mahasiswa Nias # Waka Bendahara KNPI Medan 1983 # IBPC GMKI Medan 1976

Riwayat Pekerjaan

# Dekan FH Univ. Nomensen 1998-1999 # Ass.Social Science Reser&comp.Lab NCSU 1992-1994 # Ass. Riset Dept.Sosiolog&Antropology, NCSU, USA # Pembantu Dekan FH Univ. Nomensen 1980-1983 # Pengacara & Penasehat Hukum 1978-1983 # Dosen Pascasarjana 2000-sekarang # Anggota DPR RI 2009-2014 # Anggota DPRD Sumut 1999-2004

PENGHARGAAN/TANDA JASA

# Outstanding Graduate Student Award Virgina Commw. University 1986
# Alpha Kappa Delta International Sosiology Honor Society 1987 dan Sigma Iota International Honor Society 1993

Refrensi