Kidung Dandaka
Tampilan
Artikel ini perlu dikembangkan agar dapat memenuhi kriteria sebagai entri Wikipedia. Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Kidung Dandaka adalah sebuah opera Jawa karya Theodora Retno Maruti, Arcadius Sentot Sudiharto dan Sulistyo Tirtokusumo. Opera ini mengisahkan pembuangan Rama dan Sinta di hutan Dandaka selama 13 tahun dalam cerita Ramayana.