Blackburn Skua
B-24 Skua | |
---|---|
Skua L2923 | |
Jenis | Pesawat pengebom menukik / tempur |
Pembuat | Blackburn Aircraft |
Perancang | G.E.Petty |
Penerbangan perdana | 9 Februari 1937 |
Diperkenalkan | November 1938 |
Dipensiunkan | 1941 (dari lini depan) Maret 1945 (sepenuhnya)[1] |
Pengguna utama | Fleet Air Arm |
Jumlah | 192 buah |
Varian | Blackburn Roc |
Blackburn B-24 Skua adalah pesawat tempur berbasis kapal induk bersayap rendah dan memiliki dua tempat duduk. Pesawat ini dioperasikan oleh Fleet Air Arm Inggris yang menggabungkan fungsi pengebom dan anti kapal selam/permukaan. Pesawat ini dirancang pada pertengahan tahun 1930-an dan beroperasi di awal Perang Dunia Kedua. Namanya diambil dari sebuah burung laut.
Pada tanggal 26 September 1939 tiga Skua menembak jatuh pesawat Dornier Do 18 di Laut Utara, yang diluncurkan dari kapal HMS Ark Royal. Kecepatan maksimum yang dapat dicapai Skua sekitar 225 mph (362 km/h), dengan jarak yang dapat ditempuh 700 mil laut. Skua dipersenjatai Senapan mesin Browning 4 × 0.303 inchi (7,7 mm) dan senjata belakang Senapan mesin Lewis 1 × 0.303 inchi (7,7 mm) serta bom 230 kg + bom seberat 14 kg dibawah sayap.
Varian
[sunting | sunting sumber]- Skua Mk.I: 2 buah purwarupa.
- Skua Mk.II: Produksi massal.
Spesifikasi (Skua Mk. II)
[sunting | sunting sumber]Data dari Blackburn Aircraft since 1909[2]
Ciri-ciri umum
- Kru: two
- Panjang: 35 ft 7 in
- Rentang sayap: 46 ft 2 in
- Tinggi: 12 ft 6 in
- Luas sayap: 319 sq ft
- Berat kosong: 5,496 lb
- Berat isi: 8,228 lb
- Mesin: 1 × Bristol Perseus XII mesin radial, 890 hp (664 kW)
Kinerja
- Laju maksimum: 225 mph (196 knots, 362 km/h) at 6.500 ft (1,980 m)
- Laju jelajah: 187 mph[3] (163 knots, 301 km/h)
- Jangkauan: 760 mi[4]
- Langit-langit batas: 20.200 ft
- Laju tanjak: 1.580 ft/min
Persenjataan
- Senjata api: [5]
- 4 × Senapan mesin Browning 0.303 inchi (7,7 mm) di depan dengan 600 peluru per senapan
- 1 × Senapan mesin Vickers K atau Lewis 0.303 inchi (7,7 mm) pada belakang kokpit yang dapat digerakkan secara fleksibel
- Bom: [5]
- 1 × bom semi penembus perisai 500 pon (230 kg) dibawah badan pesawat
- atau
- 8 × bom latihan 30 pon (14 kg) dibawah sayap
- 1 × bom semi penembus perisai 500 pon (230 kg) dibawah badan pesawat
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Catatan
- Kutipan
- ^ "Blackburn Skua aircraft profile." Diarsipkan 16 April 2008 di Wayback Machine. Fleet Air Arm Archive via fleetairarmarchive.net,3 April 2000. Retrieved: 8 November 2010.
- ^ Jackson 1968, hlm. 407.
- ^ Lumsden and Heffernan Aeroplane Monthly March 1990, hlm. 150.
- ^ Smith 2006, Chapter 5, Table 7
- ^ a b Jackson 1968, hlm. 401.
- Daftar pustaka
- Brown, Eric, CBE, DCS, AFC, RN., William Green and Gordon Swanborough. "Blackburn Skua and Roc." Wings of the Navy, Flying Allied Carrier Aircraft of World War Two. London: Jane's Publishing Company, 1980, pp. 29–40. ISBN 0-7106-0002-X.
- Jackson, A.J. Blackburn Aircraft since 1909. London: Putnam & Company Ltd., 1968. ISBN 0-370-00053-6.
- Lumsden, Alec and Terry Heffernan. "Probe Probare: Blackburn Skua and Roc Part Two". Aeroplane Monthly,March 1990, Vol. 18, No. 3. pp. 146–150.
- Mondey, David. The Hamlyn Concise Guide to British Aircraft of World War II. London: Chancellor Press, 1994. ISBN 1-85152-668-4.
- Partridge, Major R.T., DSO, RM. Operation Skua. Ilchester, Somerset, UK: Society of the Friends of the Fleet Air Arm Museum, RNAS Yeovilton, 1983. ISBN 0-902633-86-4.
- Smith, Peter C. History of Dive-Bombing: A Comprehensive History from 1911 Onward . Barnsley, South Yorkshire, UK: Pen and Sword, 2007. ISBN 1-84415-592-7.
- Smith, Peter C. Skua! the Royal Navy's Dive-Bomber. Barnsley, South Yorkshire, UK: Pen and Sword, 2006. ISBN 1-84415-455-6.
- Willis, Matthew. Blackburn Skua and Roc. Sandomierz, Poland/Redbourn, UK: Mushroom Model Publications, 2007. ISBN 83-89450-44-5.
- Willis, Matthew. "Database: The Blackburn Skua & Roc". Aeroplane, December 2007, Vol. 35, No. 12, pp. 52–69.
- Willis, Matthew and Simon Partridge. "Into the Fjord of Death". Aeroplane, August 2007, Vol. 35, No. 8, pp. 22–27.