Lompat ke isi

Jaatishwar

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Jaatishwar
SutradaraSrijit Mukherji
ProduserReliance Entertainment dan Rana Sarkar[1]
Ditulis olehSrijit Mukherji
PemeranProsenjit Chatterjee
Jisshu Sengupta
Swastika Mukherjee
Abir Chatterjee
Rahul Banerjee
Ananya Chatterjee
Kharaj Mukherjee
Mamata Shankar
Riya Sen
Srijit Mukherji
Biswajit Chakraborty
Bharat Kaul
Penata musikKabir Suman
SinematograferSoumik Haldar
PenyuntingBodhaditya Banerjee
Tanggal rilis
  • 17 Januari 2014 (2014-01-17) (India)
Durasi150 menit
NegaraIndia
BahasaBengali
Anggaran4,0 crore (US$560,000)[2]

Jaatishwar adalah sebuah film drama musikal Bengali India 2014 yang disutradarai oleh Srijit Mukherji, yang dibintangi oleh Prosenjit Chatterjee, Jisshu Sengupta dan Swastika Mukherjee. Fokus utama dari alurnya mengisahkan tentang kehidupan dan karya-karya terkenal Anthony Firingee (Hensman Anthony), seorang penyanyi foklor bahasa Bengali abad ke-19 asal Portugis, bersama dengan karakter pendukung lainnya. Frame waktu dari jalan ceritanya meloncat antara dua masa yang berbeda—abad ke-19 dan saat ini (2013).[1] Musik Jaatiswar dikomposisikan oleh Kabir Suman.

Film tersebut menjadi film yang paling banyak meraih penghargaan di Penghargaan Film Nasional ke-61 dengan 4 penghargaan dalam kategori-kategori berikut ini - Penyanyi Playback Laki-Laki Terbaik (Rupankar Bagchi untuk lagu E Tumi Kamon Tumi), Rancangan Kostum Terbaik (Shaborni Das), Penyutradaraan Musik Terbaik (Lagu-lagu) (Kabir Suman) dan Artis Tata Rias Terbaik (Vikram Gaikwad).

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b "Srijit's Jaatishwar". The Telegraph. 6 July 2013. Diakses tanggal 24 November 2013. 
  2. ^ "Budget for Jaatishwar". IMDB. Diakses tanggal 10 Juni 2014. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

Templat:Srikanto Acharya