Tumpuk, Bandar, Pacitan
Tumpuk | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Jawa Timur |
Kabupaten | Pacitan |
Kecamatan | Bandar |
Kode pos | 63583 |
Kode Kemendagri | 35.01.08.2005 |
Luas | ... km² |
Jumlah penduduk | ... jiwa |
Kepadatan | ... jiwa/km² |
Tumpuk adalah desa di kecamatan Bandar, Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, Indonesia. Desa ini berjarak 7 kilometer dari pusat pemerintahan kecamatan dan 46 kilometer timur laut ibukota kabupaten Pacitan. Tumpuk merupakan salah satu desa paling utara yang berbatasan dengan Kabupaten Ponorogo.
Sejarah
[sunting | sunting sumber]Sejarah Tumpuk tidak lepas dari sejarah batu Tumpuk (bersusun dalam bahasa jawa) yang tepatnya berada di sebelah selatan dari Gunung Alap-alap. Disitulah tempat pertapaan para orang-orang sakti zaman dahulu. Di dalam batu Tumpuk (bersusun dalam bahasa jawa) terdapat goa yang mempertemukan antara ujung goa atas, timur, dan juga ujung selatan yang terbentuk dari hasil tumpukan batu alami tersebut.
Batas wilayah
[sunting | sunting sumber]Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:
Utara | Kabupaten Ponorogo |
Timur | Desa Watupatok dan Kecamatan Tegalombo |
Selatan | Desa Kledung dan Desa Bandar |
Barat | Desa Bangunsari dan Desa Bandar |
Pembagian wilayah
[sunting | sunting sumber]Desa tumpuk terbagi menjadi 6 dusun: