Lompat ke isi

Ulung Sitepu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 27 Oktober 2015 17.08 oleh Pazukat (bicara | kontrib)

Ulung Sitepu ataupun Brigjend. Ulung Sitepu merupakan seorang tokoh militer, pejuang, dan Gubernur Sumatera Utara ke-8, yang menjabat sebagai Gubernur Sumut sejak 15 Juli 1963 hingga 16 November 1965. Dia tidak dapat mengakhiri priode jabatannya(5 tahun) dikarenakan dituduh terlibat dengan gerakan G30S/PKI, walau pun hingga saat ini tuduhan tersebut tidak dapat dibuktikan.

Daftar Bacaan