Lompat ke isi

In-game advertising

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 15 Desember 2015 07.56 oleh Rezasate (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi 'In-game advertising, atau periklanan dalam media video games, merupakan product placement yang mirip dengan di film.<ref>Terlutte...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

In-game advertising, atau periklanan dalam media video games, merupakan product placement yang mirip dengan di film.[1] Terdapat dua tipe dari in-game advertising, statis dan dinamis. In-game advertising statis ditempatkan secara tetap pada permainan dan tidak dapat diubah setelah permainan dirilis, dan berlaku sebaliknya untuk dinamis, namun membutuhkan koneksi internet untuk dapat ditayangkan.[2]

  1. ^ Terlutter, R., & Capella, M. L. (2013). The Gamification of Advertising: Analysis and Research Directions of In-Game Advertising, Advergames, and Advertising in Social Networks Games. Journal of Advertising, 42(2-3), 95-112, doi:10.1080/00913367.2013.774610
  2. ^ Boyd, G., & Layla, V. (2009). Emerging Issues in In-Game Advertising [Web log post]. Retreved December 9, 2015, from http://www.gamasutra.com/view/feature/3927/emerging_issues_ in_ingame_.php